Costa mampu mencatat karir yang gemilang di Premier League semenjak ia dibeli dari Atletico Madrid di musim panas ini dengan harga 32 juta poundsterling. Pemain kelahiran Brasil itu sejauh ini sudah mencetak 17 gol di Inggris.
"Saya pikir Suarez merupakan pemain yang lebih baik. Ketika Costa bermain untuk Spanyol di Piala Dunia, ia hampir tak bisa dikenali, karena ia tidak bermain sepenuh hati. Ia perlu mendapat stimulus tertentu, sementara Suarez baru pulih dari cedera dan menunjukkan kualitasnya," tutur Keown pada Daily Mail.
"Saya pikir Suarez jauh lebih unggul dari Costa dan jika ia bermain untuk Chelsea, anda mungkin akan melihat lebih banyak gol. Namun sekarang saya menilai Costa lebih tinggi atas apa yang ia lakukan di Premier League. Tapi sebagai pemain, saya pikir Suarez masih lebih bagus," pungkasnya. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Konfirmasi Cuadrado Hengkang ke Chelsea
Liga Italia 30 Januari 2015, 23:42
-
Matic: Laga Lawan Man City Bukan Laga Penentuan Gelar
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:38
-
Pellegrini Sebut Samir Nasri Bisa Tampil Lawan Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:15
-
Komentari Sanksi Costa, Pellegrini Bantah Perkeruh Suasana
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:47
-
Pellegrini: Semoga Hukuman Bisa Ubah Diego Costa
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:39
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR