
Momen-momen itu selalu memunculkan pahlawan, tak terkecuali dengan yang dialami Chelsea di leg kedua semifinal Capital One Cup lalu. Dengan agregat 1-1, gol di menit 94 dari Branislav Ivanovic membawa timnya ke final.
Tidak sekali dua kali Chelsea meraih kesuksesan di extra time. Melibatkan Manchester United, Liverpool hingga Napoli, situs resmi klub, chelseafc.com memberikan lima yang terbaik dengan menampilkan antara lain David Webb, Didier Drogba, Frank Lampard sebagai pahlawan. (cfc/dct)
Final FA Cup 1970

Setelah 90 menit masih sama kuat dengan 1-1, sundulan pemain bertahan David Webb menyarangkan si kulit bundar pada menit 104. Inilah kesuksesan perdana Chelsea di ajang FA Cup.
Final Piala Liga 1998

The Boro menyulitkan Chelsea selama 90 menit, namun gawang Mark Schwarzer bergetar di menit 95, pelakunya adalah Frank Sinclair. Dan Roberto Di Matteo memastikan kemenangan dengan golnya menit 107.
Final FA Cup 2007

Didier Drogba menaklukkan Edwin van der Sar saat memasuki menit 116 setelah umpan satu-dua dengan Frank Lampard.
Semifinal UCL 2008

Leg pertama di Anfield berakhir sama kuat, 1-1. Drama tak terhindar pada leg kedua di Stamford Bridge. Saling gempur dan susul menyusul gol membangkitkan adrenalin. The Blues pun lolos ke final dengan kemenangan 3-2 (agregat 4-3).
Pencetak gol
Chelsea : Didier Drogba (33, 105), Frank Lampard (pen 105)
Liverpool : Fernando Torres (64), Ryan Babel (117).
16 Besar UCL 2012

Tak kenal menyerah, eksekusi penalti Frank Lampard di menit 75 menyamakan agregat dan memaksa pertandingan berlanjut ke extra time. Tidak lain dan tidak bukan, Branislav Ivanovic menciptakan gol kemenangan di menit 105.
Melaju terus hingga ke final, Chelsea meraih trofi Liga Champions pertamanya.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Montella Konfirmasi Cuadrado Hengkang ke Chelsea
Liga Italia 30 Januari 2015, 23:42
-
Matic: Laga Lawan Man City Bukan Laga Penentuan Gelar
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:38
-
Pellegrini Sebut Samir Nasri Bisa Tampil Lawan Chelsea
Liga Inggris 30 Januari 2015, 22:15
-
Komentari Sanksi Costa, Pellegrini Bantah Perkeruh Suasana
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:47
-
Pellegrini: Semoga Hukuman Bisa Ubah Diego Costa
Liga Inggris 30 Januari 2015, 21:39
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR