Rooney memasuki musim anyar Premier League dengan harapan bisa kembali menjadi salah satu striker terbaik di liga, usai dalam beberapa tahun terakhir ia kerap mengalami kesulitan di era David Moyes dan Louis van Gaal.
Lindegaard lantas mengatakan pada 888 Sport: "Ia akan menjadi pemain penting dan bakal bersinar di bawah Mourinho."
"Ia selalu melihat Wazza sebagai pemain istimewa dan saya ingat ia mengatakan beberapa kali bahwa ia menganggapnya sebagai salah satu striker terbaik dunia."
"Ia akan cocok dengan filosofi Mourinho dan ia akan bermain dengan hebat."
"Semua orang tahu betapa besar determinasi yang ia punya dan betapa keras kerja yang ia lakukan, jadi ia akan cocok dengan gaya bermain yang lebih langsung, dan bagi saya, ia akan bermain sebagai striker utama di dalam tim." [initial]
(888/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Soal Bullying Schweinsteiger, Penuduh Harus Minta Maaf pada Mourinho
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 22:55
-
Parlour: MU Juara Kedua, Chelsea Tiga dan Arsenal Empat
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 21:25
-
Ibrahimovic Akan Bikin 30 Gol dan Jadi Dewa di MU
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 18:53
-
David Moyes Resmi Boyong Dua Bintang Muda MU ke Sunderland
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 18:00
-
Season Preview 2016-17: Berharap Dampak Instan MU?
Editorial 11 Agustus 2016, 16:26
LATEST UPDATE
-
Pemain Terbaik dan Terburuk dari Laga Parma vs Inter di Ennio Tardini
Liga Italia 8 Januari 2026, 10:11
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 8 Januari 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 8 Januari 2026, 09:31
-
Man City vs Brighton: Rating Pemain The Citizens usai Tertahan di Etihad Stadium
Liga Inggris 8 Januari 2026, 09:21
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 8 Januari 2026, 08:55
-
Rapor Pemain Chelsea Lawan Fulham: Cucurella Mengecewakan, Palmer Kembali Senyap
Liga Inggris 8 Januari 2026, 08:27
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR