Guardiola akan menangani Manchester City musim ini dan sang manajer mendapat misi untuk membawa timnya menjuarai Premier League serta melangkah sejauh mungkin di Liga Champions.
"Ia sudah lebih dewasa dan ia punya pengalaman yang ia dapat dari Bayern," tutur Xavi pada Guardian.
"Ia terus berevolusi. Ia belajar. Ia selalu ingin mencari sesuatu yang baru, mencari solusi baru. Di sinilah pergantian taktik akan muncul."
"Pergantian tersebut akan ideal, bukan sepenuhnya filosofi baru. Pep pernah mengatakan bahwa jika ia bisa memainkan 11 gelandang, maka ia akan melakukannya, ia juga ingin menguasai 100 persen bola jika memang bisa melakukannya."
"Jadi, ia mungkin memang akan berubah, ia mungkin akan lebih radikal. Jika anda percaya pada sesuatu, maka anda harus mengikutinya." [initial]
Baca Juga:
- Berubah Pikiran, Wenger Dukung Transfer Mahal Pogba
- Wenger: Premier League Musim Ini Paling Sulit
- Wenger Update Kondisi Cedera Wilshere
- Wilshere: Premier League Tepat untuk Pogba
- Wilshere: Saya Siap Main Lawan Liverpool
- Keown: Leicester Tak Boleh Terbuai Status Juara Bertahan
- Cole: Manuver Transfer Mourinho Mirip Sir Alex Ferguson
(gua/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Arsenal Punya Kans Juara, Tapi Harus Beli Pemain Dulu
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 21:53
-
Parlour: MU Juara Kedua, Chelsea Tiga dan Arsenal Empat
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 21:25
-
Musim 2016-17, Eks Arsenal Ini Jagokan City Juara Premier League
Liga Inggris 11 Agustus 2016, 21:04
-
Martin Demichelis Resmi Gabung Espanyol
Liga Spanyol 11 Agustus 2016, 18:14 -
Season Preview 2016-2017: Manchester City Kembali Berjaya
Editorial 11 Agustus 2016, 16:35
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55




















KOMENTAR