Bola.net - - Bek Manchester United, Victor Lindelof baru-baru ini memberikan pujian kepada pelatihnya, Jose Mourinho. Lindelof menilai Mourinho adalah pelatih terbaik di dunia, sehingga ia bisa menjadikannya pemain top di masa depan.
Lindelof sendiri baru bekerja sama dengan Mourinho pada musim panas ini. Ia menjadi rekrutan pertama Mourinho musim ini setelah ia dibeli dari klub Portugal, SL Benfica.
Sejauh ini Lindelof sendiri masih mendapatkan jam bermain yang minim di MU. Ia tercatat baru bermain sebanyak 9 kali, di mana sebagian besar di antaranya dimulai dari bangku cadangan.
Victor Lindelof
Meski minim mendapatkan kesempatan, Lindelof percaya Mourinho akan membimbingnya menjadi bek top di masa depan. "Dia [Mourinho] adalah pelatih yang sangat bagus," buka Lindelof kepada United Review.
"Dalam pandangan saya, dia adalah pelatih terbaik di dunia dan sebuah kehormatan bisa bekerja sama dengannya. Semua staff pelatih di sini benar-benar luar biasa dan saya belajar banyak dari mereka."
"Saat ini saya hanya mencoba melakukan yang terbaik setiap hari dan mendengarkan apa yang mereka ajarkan karena mereka mengetahui banyak hal mengenai sepakbola, sehingga yang perlu saya lakukan adalah mendengarkan dan belajar." tutup bek asal Swedia tersebut.
Baca Juga:
- Mourinho Keluhkan Performa Mkhitaryan yang Menghilang saat Pertandingan
- Absen Lama, Carrick Ternyata Bermasalah dengan Jantung
- Mourinho Skuat MU Tidak Pikirkan Selisih Poin Dengan City
- Ogah Main di MU, Tapi Pemain Ini Justru Puji Mourinho
- Ambisinya Dipertanyakan, Mourinho: Saya Tak Tahu Apa Mau Kalian
- Mourinho Beri Perlindungan Untuk Ibrahimovic dan Pogba
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Hasil Pertandingan Manchester United vs Brighton: 1-0
Liga Inggris 25 November 2017, 23:57
-
Ditepikan Mourinho, Dortmund Siap Pulangkan Mkhitaryan
Liga Inggris 25 November 2017, 23:30
-
Ramos Desak Madrid Tuntaskan Transfer De Gea
Liga Inggris 25 November 2017, 21:50
-
Sikut MU, Barca Tawarkan Gaji Selangit Untuk Ozil
Liga Inggris 25 November 2017, 21:30
-
Cantona Anggap Guardiola Jauh Lebih Logis dari Mourinho
Liga Inggris 25 November 2017, 21:20
LATEST UPDATE
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52

























KOMENTAR