Lingard mencetak gol pembuka ketika pertandingan baru berjalan 14 menit, untuk membantu tim menang 3-0 atas Stoke City di kandang sendiri.
Hasil ini membuat United masih terpisah lima poin dari empat besar, namun margin kemenangan tim membuat Van Gaal sedikit lepas dari tekanan yang selama ini menimpa dirinya.
"Ini semua bukan salah manajer - kami-lah yang ada di atas lapangan," tutur Lingard pada BBC.
"Gol awal yang saya cetak membuat tekanan dari pundak kami seperti terangkat begitu saja dan kami sekarang hanya ingin memainkan sepakbola dengan cara yang kami sukai. Kami bermain dengan kebebasan dan kami punya banyak energi di dalam tim."
United akan melakoni laga tandang ke Chelsea akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Azpilicueta: MU Tantangan Berat bagi Chelsea
Liga Inggris 4 Februari 2016, 23:04
-
Smalling dan Lingard Adu 'Juggle Juggle', Siapa Pemenangnya?
Bolatainment 4 Februari 2016, 22:12
-
Wilkins: Mourinho Tepat untuk MU Hentikan Supremasi Guardiola
Liga Inggris 4 Februari 2016, 22:07
-
Asah Insting Mencetak Gol, Fellaini Latihan Ekstra Dengan Giggs
Liga Inggris 4 Februari 2016, 21:28
-
John Terry Bisa ke MU, Arsenal dan City
Liga Inggris 4 Februari 2016, 20:27
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
-
Transfer Panas! Chelsea Siap Jual Palmer, Man United Siap Beli Dengan Dana Jumbo!
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:59
-
Manchester United Ketar-Ketir Ditinggal Pergi Bruno Fernandes
Liga Inggris 11 Januari 2026, 09:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR