Pemain berusia 22 tahun sukses masuk barisan tim inti Louis van Gaal musim ini. Ia telah membuat sembilan penampilan dan aksi impresifnya membuat sang bintang mendapat kesempatan bermain di Timnas Inggris.
Meulensteen sebelumnya sudah pernah memberikan pujian pada Lingard, dengan menyebutnya sebagai 'Iniesta Inggris'.
Namun kini, ia mengatakan pada laman resmi klub: "Orang-orang mengatakan Jesse kecil karena persepsi mereka terhadap Premier League.
"Namun lihat pemain seperti Iniesta, Xavi, Messi, David Silva, dan Juan Mata. Mereka semua kecil,, namun itu tak membuat perbedaan ketika Anda punya otak yang bisa berpikir dengan cepat, kaki yang lincah, dan keberanian - dan Jesse punya semua itu.
"Saya selalu mengatakan padanya: 'Lihat sebanyak mungkin rekaman aksi Iniesta'. Karena saya melihat dia sebagai versi Inggris dari Iniesta. Jalannya masih panjang, namun ia bisa jadi pemain hebat." [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Van Gaal Hadapi Masalah Besar karena Badai Cedera
Liga Inggris 4 Desember 2015, 23:47
-
Badai Cedera Buat Van Gaal Nyatakan Akan Berburu Pemain
Liga Inggris 4 Desember 2015, 23:25
-
Cedera Parah, Rooney Dipastikan Absen Kontra West Ham dan Wolfsburg
Liga Inggris 4 Desember 2015, 23:06
-
Dijuluki Mr. Calm, Ini Kata Schweinsteiger
Liga Inggris 4 Desember 2015, 23:01
-
MU Tanpa Rooney Lawan West Ham
Liga Inggris 4 Desember 2015, 22:43
LATEST UPDATE
-
Prediksi Como vs Bologna 10 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 05:00
-
6 Rekor Mustahil yang Bisa Dihancurkan Cristiano Ronaldo Tahun 2026
Asia 10 Januari 2026, 04:30
-
Prediksi Charlton vs Chelsea 11 Januari 2026
Liga Inggris 10 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR