
Bola.net - Pertandingan seru di pekan ketujuh Premier League yang tak boleh dilewatkan adalah duel Newcastle United vs Everton. Pertandingan ini bisa disaksikan live streaming di Mola TV dan juga NET TV mulai pukul 21:00 WIB.
Newcastle sebagai tuan rumah jelas ingin mendapatkan hasil positif pada pertandingan kali ini. The Magpies sendiri saat ini tengah mencari pelampiasan setelah di dua laga sebelumnya kalah dari Manchester United dan imbang melawan Wolverhampton.
Bila mampu meraih kemenangan, tim asuhan Steve Bruce ini juga bakal memperbaiki posisi mereka di klasemen Liga Inggris. Saat ini, The Magpies tertahan di posisi 14 klasemen dengan raihan 8 poin dari enam pertandingan.
Sementara Everton juga memiliki misi besar. Tim asuhan Carlo Ancelotti tersebut jelas ingin kembali ke jalur kemenangan setelah di dua laga sebelumnya hanya mampu meraih satu poin saja.
Setelah bermain imbang 2-2 melawan Liverpool di Derbi Merseyside, The Toffees akhir pekan lalu baru saja merasakan kekalahan pertama mereka usai kalah 0-2 dari Southampton. Bila mampu menang, mereka akan menempel Liverpool yang saat ini berada tiga poin di depan mereka.
Live Streaming Newcastle vs Everton
- Manchester United vs Arsenal
- Jadwal: Minggu, 1 November 2020
- Kick Off: Pkl 21.00 WIB
- Stadion: Stadion St. James' Park
- Live: Mola TV (KLIK DI SINI)
Perkiraan Susunan Pemain
Newcastle United (5-4-1): Karl Darlow; Jacob Murphy, Fabian Schar, Javier Manquillo, Federico Fernandez, Jamal Lewis; Jeff Hendrick, Sean Lingstaff, Isaac Hayden, Allan Saint-Mazimin; Callum Wilson.
Everton (4-3-3): Jordan Pickford; Ben Godfrey, Yerry Mina, Michael Keane, Niels Nkounkou; Abdoulaye Doucoure, Allan, Gylfi Sigurdsson; Dominic Calvert-Lewin, Bernard, Alex Iwobi.
Ingin menonton langsung dan juga mendapatkan highlights pertandingan Liga Inggris secara eksklusif? Gampang banget, Bolaneters bisa menyaksikannya dengan berlangganan Mola TV dengan KLIK DI SINI.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Link Live Streaming Liga Inggris: Newcastle vs Everton di Mola TV
Liga Inggris 1 November 2020, 17:36
-
Highlights Wolverhampton 1 - 1 Newcastle | Premier League 2020-21
Open Play 27 Oktober 2020, 03:30
-
Comeback MU di Markas Newcastle
Galeri 23 Oktober 2020, 06:49
-
Highlights Newcastle vs Manchester United | Premier League 20/21
Open Play 20 Oktober 2020, 00:48
-
Girangnya Aaron Wan-Bissaka Buat Gol Perdananya untuk Manchester United
Liga Inggris 19 Oktober 2020, 17:40
LATEST UPDATE
-
Beda Arah Harga Emas 19 November 2025: Antam Stabil, Pegadaian Terkoreksi
News 19 November 2025, 12:01
-
Bukan Diusir AC Milan, Malick Thiaw Bongkar Alasan Sebenarnya Cabut ke Newcastle
Liga Italia 19 November 2025, 11:46
-
Cinta Mati! Antony Tolak Raksasa Eropa Ini demi Gabung Real Betis
Liga Inggris 19 November 2025, 11:45
-
Manchester United Siap Jegal Liverpool untuk Transfer Marc Guehi
Liga Inggris 19 November 2025, 11:30
-
OJK Rilis Aturan Baru: Rekening Tanpa Transaksi 1.800 Hari Otomatis Dormant
News 19 November 2025, 11:21
-
Berubah Pikiran, Joshua Zirkzee Bakal Bertahan di Manchester United?
Liga Inggris 19 November 2025, 10:51
-
Drama Penalti di Basra: Irak Kalahkan Uni Emirat Arab 2-1, Jaga Asa ke Piala Dunia 2026
Piala Dunia 19 November 2025, 09:16
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR