
Bola.net - Liverpool akan menjamu Brentford pada pekan ke-12 Premier League 2023/2024. Pertandingan Liverpool vs Brentford di Anfield ini akan kick-off Minggu, 12 November 2023, jam 21:00 WIB, live streaming di Vidio.
Pekan lalu, Liverpool tak mampu meraih kemenangan di kandang tim promosi Luton Town, bahkan nyaris kalah. Tertinggal oleh gol Tahith Chong menit 80, Liverpool baru bisa membalas lewat gol Luis Diaz pada menit 95.
Sebaliknya, Brentford tampil perkasa saat menjamu West Ham. Gol-gol Neal Maupay dan Nathan Collins, serta gol bunuh diri pemain lawan memberi Brentford kemenangan 3-2.
Jadwal, Siaran Langsung, dan Live Streaming Liverpool vs Brentford
Kompetisi: Premier League
Pertandingan: Liverpool vs Brentford
Stadion: Anfield
Hari, tanggal: Minggu, 12 November 2023
Jam: 21.00 WIB
Live: -
Live streaming: Vidio
Link live streaming: Klik di sini
PERHATIAN: Live streaming konten sport di Vidio bisa diakses dengan berlangganan paket Platinum atau Diamond (Platinum + Premier League). Harga paket Platinum mulai Rp39 ribu per bulan, sedangkan paket Diamond mulai Rp59 ribu per bulan. Harga bisa berubah di luar kebijakan redaksi Bola.net.
Scroll ke bawah untuk melihat statistik-statistiknya.
Head to Head Liverpool vs Brentford
5 Pertemuan Terakhir
06-05-2023 Liverpool 1-0 Brentford (Premier League)
03-01-2023 Brentford 3-1 Liverpool (Premier League)
16-01-2022 Liverpool 3-0 Brentford (Premier League)
25-09-2021 Brentford 3-3 Liverpool (Premier League)
18-03-1989 Liverpool 4-0 Brentford (FA Cup).
5 Pertandingan Terakhir Liverpool (M-M-M-S-K)
27-10-23 Liverpool 5-1 Toulouse (Liga Europa)
29-10-23 Liverpool 3-0 Forest (Premier League)
02-11-23 Bournemouth 1-2 Liverpool (EFL Cup)
05-11-23 Luton 1-1 Liverpool (Premier League)
10-11-23 Toulouse 3-2 Liverpool (Liga Europa).
5 Pertandingan Terakhir Brentford (S-K-M-M-M)
01-10-23 Forest 1-1 Brentford (Premier League)
07-10-23 MU 2-1 Brentford (Premier League)
21-10-23 Brentford 3-0 Burnley (Premier League)
28-10-23 Chelsea 0-2 Brentford (Premier League)
04-11-23 Brentford 3-2 West Ham (Premier League).
Statistik Pralaga Liverpool vs Brentford
- Liverpool selalu menang tanpa kebobolan dalam 2 laga kandang vs Brentford di Premier League sejauh ini: 3-0 musim 2021/2022, 1-0 musim 2022/2023.
- Liverpool baru kalah 1 kali di Premier League musim ini (M7 S3 K1, gol 24-10).
- Liverpool selalu mencetak 3 gol dalam 4 dari 5 laga kandang yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini.
- Liverpool selalu menang dalam 5 laga kandang yang sudah mereka mainkan di Premier League musim ini: 3-1 vs Bournemouth, 3-0 vs Aston Villa, 3-1 vs West Ham, 2-0 vs Everton, 3-0 vs Forest.
- Brentford selalu menang dalam 3 laga terakhir di Premier League.
- Brentford selalu mencetak minimal 2 gol dalam 3 laga terakhir di Premier League.
Klasemen
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jalan Liverpool Datangkan Andre Makin Terbuka Lebar
Liga Inggris 12 November 2023, 23:30 -
Man of the Match Liverpool vs Brentford: Mohamed Salah
Liga Inggris 12 November 2023, 23:18 -
Hasil Liverpool vs Brentford: Skor 3-0
Liga Inggris 12 November 2023, 23:00 -
Link Live Streaming Premier League Liverpool vs Brentford di Vidio
Liga Inggris 12 November 2023, 18:00
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR