Liverpool Main di Liga Europa, Welcome to Liga Pocong, Fans MU Hepi, Masih Mending Ketimbang Chelsea

Bola.net - Liverpool dipastikan gagal tampil di Liga Champions musim 2023/2024 setelah satu jatah tersisa resmi menjadi milik sang rival abadi, Manchester United. Musim depan The Reds akan bermain di Liga Europa.
Kepastian ini didapat setelah Manchester United yang cuma butuh hasil imbang tampil luar biasa untuk menghajar tim raksasa lainnya, Chelsea dengan skor 4-1, Jumat (26/5/2023) dini hari WIB.
Pesta gol Man United sudah dimulai sejak menit ke-6 saat Casemiro membobol gawang Chelsea. Gol kedua kemudian tercipta lewat Anthony Martial di menit ke-45+5.
Dua gol tambahan Man United dicetak di babak kedua, masing-masing lewat penalti Bruno Fernandes (73’), kemudian ditutup oleh Marcus Rashford (78’). Chelsea hanya bisa membalas lewat lesakan gol Joao Felix di ujung pertandingan (89’).
Dengan kemenangan ini, Man United sementara naik ke posisi tiga klasemen sementara dengan 72 poin. Man United dipastikan lolos ke Liga Champions musim depan. Sementara Chelsea berada di peringkat ke-12 dengan 43 poin.
Warganet pun memberikan beragam komentar terkait kepastian Liverpool bakal berlaga di Liga Europa musim depan.
Alasan Liverpool gagal ke UCL
Liverpool gagal masuk UCL karna mereka sendiri yang pertengahan musim underperform sama Newcastle yang lagi gacor
— R (@s1mple_virus) May 26, 2023
Selamat datang di Liga Pocong
Welcome To Liga Pocong
— Siaran Bola Live (@SiaranBolaLive) May 26, 2023
Assalamualaikum UEL pic.twitter.com/8OEHyT2PUU
Kok bisa ya?
ko bisa2nya kemaren2 fans mikir bisa lolos UCL
— panipan (@ikhwannurrizal) May 26, 2023
Bakal dibanggain sampai akhir zaman
Yg bisa dibanggain ipul cuma ini pic.twitter.com/8gYktymTqv
— 𝒟𝒾𝓁𝒶𝓃 (@rejikato) May 26, 2023
Apa emang sehancur itu?
Tanya fans The Reds,
— Jefry Gigih (@JefryGigih) May 26, 2023
Ini Mo Salah & Liverpool kenapa??
Sehancur itu kah gagal main di UCL musim depan??
UEL kan E-nya Europa, Bukan Ethiopia. Masih Eropa juga.
Man United beberapa Minggu lalu juga masih main di UEL, masih baik-baik aja.
Masih mending daripada Chelsea
Lo mah mending, daripada chelsea
— broken home dari lama (@azaryapratama_) May 26, 2023
Dua-duanya sama-sama bikin ngakak
Seru bin ngakak liat fans ipul dgn munyuk. Saling nyindir gara2 ipul gak lolos UCL musim depan. Sampe lupa klo munyuk pda UCL kemrin cuma jdi tim hore alias main UCL buat dpet tiket liga malam jum'at
— Atok Dalang (@alincexgu) May 26, 2023
Klasemen Premier League 2022/23
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Saingi PSG, Chelsea Kejar Tanda Tangan Manuel Ugarte
Liga Inggris 26 Mei 2023, 22:50
-
Kumpulan Meme-meme Kocak usai Chelsea Dihajar Manchester United
Liga Inggris 26 Mei 2023, 22:42
-
Diincar MU, Frank Lampard Akui Mason Mount Bisa Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 26 Mei 2023, 22:14
-
4 Pemain Terbaik Manchester United Saat Gilas Chelsea
Liga Inggris 26 Mei 2023, 19:08
LATEST UPDATE
-
Daftar Pelatih yang Sudah Dipecat pada Musim 2025/2026
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:15
-
Terungkap, Ini Ketegangan di Balik Layar Sebelum Man Utd Pecat Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 18:01
-
Usai Pecat Ruben Amorim, MU Tidak Buru-buru Cari Manajer Baru?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:55
-
Rekam Jejak Ruben Amorim Dipecat Man United: Hanya 24 Kemenangan dari 63 Laga
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:45
-
Pernyataan Lengkap Manchester United Soal Pemecatan Ruben Amorim
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:39
-
Ruben Amorim Dipecat, Siapa Pelatih Man United Sekarang?
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:33
-
Perubahan Gaya Main Liverpool di Era Arne Slot Jadi Bumerang di Anfield
Liga Inggris 5 Januari 2026, 17:27
-
Daftar Pemain Voli Putri Jakarta Electric PLN Mobile di Proliga 2026
Voli 5 Januari 2026, 17:14
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40



















KOMENTAR