
Bola.net - Liverpool berhasil meraih kemenangan perdana di Anfield untuk ajang EPL musim 2021/22. Menjamu Burnley, The Reds berhasil menang dengan skor 2-0.
Pertandingan pekan kedua EPL ini adalah pertandingan kandang pertama Liverpool di musim ini. Setelah di pekan pertama mreka harus bertandang ke markas Norwich City.
Bermain di Anfield yang dipenuhi para Kopites, Liverpool tampil dominan sejak awal. The Reds berhasil mengalahkan sang tamu dengan skor 2-0 berkat gol Diogo Jota dan Sadio Mane.
Kemenangan perdana di Anfield musim ini disambut gembira oleh para kopites. Mereka meluapkan kegembiraan mereka itu di media sosial, yang kami rangkum di bawah ini.
Alhamdulilah Yah
Alhamdulillah 3 points. Lanjut begadang di akhir pekan mang Tsimikas
— Rofiq Okvianto (@rofiqokvianto) August 21, 2021
Tidur Pun Lega
yang penting menang, hati senang dan tidur pun nanti jadi tenang... mantaaaap.. 😁😌
— sebuahsayur (@siddiqqid) August 21, 2021
Yok Fokus Yok
Star yg bagus... tetap fokus reds
— Hasandblnk (@Hasannudin0051) August 21, 2021
Kandang Macan!
Semoga musim ini Anfield menjadi kandang macan untuk melumat semua tamunya. 😁😁
— ꦌꦏꦺꦴꦥꦿꦶꦪꦺꦴꦤꦺꦴ (@exopriyono) August 21, 2021
Lebih Lama Dong!
itu bisa ditambahin ga billingnya? kurang nih 90 menit.
— Teddy Septiansyah (@teddyslfc) August 21, 2021
Tipis Tipis Aja
+3 tipis tipis https://t.co/nUJGMkaPes
— KetapKetip (@Rona4mndn) August 21, 2021
Bukan Yang Terakhir!
Yesss...bukan hanya pertama, tapi kemenangan" selanjutnya juga💪💪👍👍 https://t.co/K910Cx2PVz
— Rei 'Nkoro (@rei_nkoro) August 21, 2021
Angker Gan!
Anfield masih angker☠️ #YNWA https://t.co/jgcnDIjA4I
— ren (@rendiekarama) August 21, 2021
Mantap Djiwa
3 point dan clean sheet, mantapp pulll. https://t.co/Tii5an7WFM
— roms (@4belano) August 21, 2021
Ama Gula Manis Mana?
Kemenangan manis.. https://t.co/kn1DGCyz1K
— Antonius Ergo Aprilian (@antoniusergo1) August 21, 2021
(Twitter)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Raih Kemenangan Kandang Perdana, Kopites: Anfield itu Angker Bos!
Liga Inggris 21 Agustus 2021, 22:10
-
Diogo Jota Lagi-lagi Cetak Gol, Henderson: Dia Memang Ajaib!
Liga Inggris 21 Agustus 2021, 22:00
-
Liverpool Bekuk Burnley, Jordan Henderson: Harusnya Bisa Menang Lebih Besar
Liga Inggris 21 Agustus 2021, 21:40
-
Man of the Match Liverpool vs Burnley: Kostas Tsimikas
Liga Inggris 21 Agustus 2021, 20:42
-
Hasil Pertandingan Liverpool vs Burnley: 2-0
Liga Inggris 21 Agustus 2021, 20:24
LATEST UPDATE
-
AC Milan Cari Bek Baru, Nathan Ake Jadi Peluang atau Sekadar Mimpi?
Liga Italia 6 Januari 2026, 15:28
-
Prediksi West Ham vs Nottingham Forest 7 Januari 2026
Liga Inggris 6 Januari 2026, 15:19
-
Luapan Emosi Gonzalo Garcia Usai Cetak Hattrick di Laga Madrid vs Betis
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 14:57
-
Prediksi Pisa vs Como 6 Januari 2026
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:43
-
Sebut Wasit Mafia, Fabio Capello Buru-buru Beri Klarifikasi Penting
Liga Italia 6 Januari 2026, 14:13
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40





















KOMENTAR