Bola.net - - Raksasa Premier League, Liverpool baru-baru ini sukses menggaet remaja bertalenta asal Bosnia-Herzegovina bernama Dal Varesanovic.
Dari informasi yang berkembang di media sosial Twitter, Varesanovic sempat bergabung dengan akademi Liverpool dua tahun lalu sebelum kembali dipulangkan ke FK Sarajevo.
Kini setelah usianya menginjak 16 tahun pekan ini, Varesanovic yang berposisi sebagai gelandang serang pun akhirnya bisa menandatangani kontrak resmi di akademi The Reds.
Penandatanganan kontrak Varesanovic pun turut disaksikan langsung oleh legenda Liverpool yang kini menjabat sebagai pelatih tim U-18, Steven Gerrard.
📷| Bosnian talent Dal Varesanovic finally joining the club after turning 16 last week.
Highly rated. #lfc #Academy pic.twitter.com/gYfPeGlMhb
— Jake Joe (@AcademyLFC) May 29, 2017
Untuk mendapatkan tanda tangan Varesanovic, Liverpool harus mengalahkan dua klub ternama dalam urusan memproduksi bintang muda, Dinamo Zagreb dan Barcelona.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Striker Chelsea Ini Segera Merapat ke Liverpool
Liga Inggris 30 Mei 2017, 20:58
-
Parlour Sarankan Liverpool Jual Sturridge
Liga Inggris 30 Mei 2017, 11:40
-
Xabi Alonso - Kisah Seorang Maestro
Open Play 30 Mei 2017, 11:39
-
Keita Cuek Dihubungkan Dengan Liverpool
Liga Inggris 30 Mei 2017, 10:08
-
Liverpool Sukses Gaet Wonderkid Bosnia
Liga Inggris 30 Mei 2017, 05:52
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR