Suarez santer diberitakan akan segera bergabung dengan Arsenal sebelum bursa transfer musim panas usai. Liverpool dipercaya bakal melepas striker asal Uruguay itu setelah menerima tawaran 42 juta pound dari The Gunners.
Kabar ini segera dibantah Ayre yang bersikeras jika pihak klub takkan melepas Suarez. Sebagai bukti, Suarez masih berlatih bersama Liverpool dan tetap dimainkan di laga pra musim.
"Kami mempunyai Luis Suarez dalam skuat, dia sudah berlatih hari ini dan terlihat antusias. Kami tidak punya niatan untuk menjual Luis, kami tidak pernah berkata akan menjualnya," ucap Ayre kepada Sky Sports.
"Saya yakin dia akan bertahan, itu menjadi ambisi kami dan itu juga yang kami harapkan," pungkas Ayre. [initial]
(sky/mac)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Wenger: Arsenal Masih Inginkan Suarez
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 20:45 -
Liverpool Pinjamkan Robinson ke Blackpool
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 19:10 -
Atletico Madrid Bantah Diego Costa Ditawar Liverpool
Liga Spanyol 2 Agustus 2013, 18:10 -
Liverpool Tegaskan Takkan Lepas Suarez
Liga Inggris 2 Agustus 2013, 17:01 -
Liverpool Ikuti Barca Jadi Partner Resmi Game FIFA 14
Bolatainment 2 Agustus 2013, 16:30
LATEST UPDATE
-
Hasil Latihan Moto2 Mandalika 2025: Manuel Gonzalez Tercepat, Asapi Daniel Holgado
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:54 -
Manchester United Diminta Mainkan Mbeumo di Depan Demi Kembalikan Performa Bruno
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:42 -
Di-Backing Sir Jim Ratcliffe, Ruben Amorim Belum akan Dipecat MU!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:39 -
Manchester United Boleh Kok Angkut Adam Wharton, Tapi....
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:22 -
Prediksi Real Madrid vs Villarreal 5 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 13:14 -
Haram Hukumnya Sunderland Remehkan MU: Mereka Tim yang Berbahaya!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 13:02 -
Hasil Latihan Moto3 Mandalika 2025: Angel Piqueras Ungguli Maximo Quiles
Otomotif 3 Oktober 2025, 13:01 -
Keran Gol Viktor Gyokeres Seret, Mikel Arteta Woles Aja!
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 12:46
LATEST EDITORIAL
-
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29 -
5 Top Skor Sepanjang Masa Liga Champions, Mbappe Mulai Mendekat
Editorial 2 Oktober 2025, 13:55
KOMENTAR