Pemain berusia 26 tahun itu datang ke Anfield setelah ditransfer dari Southampton. Namun Lovren justru tak bisa mengangkat prestasi Liverpool.
Pasukan Brendan Rodgers kesulitan tampil konsisten sepanjang musim dan harus puas menempati peringkat enam di klasemen akhir Premier League. Lovren pun yakin Liverpool tidak akan mengulangi kesalahan yang sama di musim berikutnya.
"Kami tahu di akhir musim kami seharusnya melakukan yang lebih baik. Sekarang kami harus melupakannya dan menatap ke depan. Kami tidak boleh melihat ke belakang," kata Lovren kepada Liverpool Echo.
"Saya tahu musim ini pasti akan lebih baik. Saya berharap tahun ini kami akan memiliki start yang baik."[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Kapten, Henderson Tak Mau Seperti Gerrard
Liga Inggris 22 Juli 2015, 23:28
-
Henderson Belajar Jadi Kapten Yang Baik Dari Gerrard
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:58
-
Liga Italia 22 Juli 2015, 20:12

-
Henderson Berharap Hubungannya Dengan Pemain Liverpool Aman
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:21
-
Rodgers Tak Yakin Balotelli Tetap Di Liverpool
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:15
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR