Lukaku sudah membuktikan kualitasnya ketika dipinjamkan ke West Brom musim lalu. Banyak yang mengira ia akan masuk ke skuad Mourinho namun pada akhirnya ia dilepas karena Mou hanya butuh tiga penyerang.
"Pelatih sudah memutuskan dan sebagai pemain, saya harus menghormati dan menurutinya. Saya akhirnya memilih untuk pergi dan sekarang semuanya terserah kepada saya untuk membuktikan bahwa Mourinho salah," terang Lukaku kepada Het Nieuwsblad.
Cara yang dipilih Lukaku untuk membuktikan kesalahan Mourinho adalah dengan mencetak gol sebanyak mungkin bagi Everton. Ia punya target untuk mencetak gol melebihi para penyerang Chelsea.
"Satu-satunya hal yang bisa saya lakukan adalah bermain bagus dan mencetak banyak gol sehingga orang bisa mengatakan bahwa saya adalah pemain yang bagus. Saya ingin mencetak lebih banyak gol ketimbang penyerang Chelsea. Kita lihat saja pada akhir musim nanti siapa yang membuat pilihan terbaik," imbuhnya. [initial]
Agen Lukaku Tutup Pintu Untuk Juventus
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Eto'o Akui Masih Beradaptasi di Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 21:03
-
Lukaku Ingin Buktikan Mourinho Salah
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 19:29
-
Ingin Pergi Dari Chelsea, Courtois Ngebet Gabung Barca
Liga Champions 8 Oktober 2013, 16:02
-
Januari, Mourinho Ingin Segera Ikat Valdes
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 15:35
-
Tekad Demba Ba Pertahankan Posisi Starter Chelsea
Liga Inggris 8 Oktober 2013, 11:25
LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR