Saat itu, United keberatan dengan harga tinggi yang dipasang Bilbao untuk pemain berusia 23 tahun ini. Bilbao menetapkan 25 juta pound sebagai harga jual De Marcos.
Kini situasinya telah berubah. Penampilan buruk Bilbao musim ini membuat harga De Marcos juga ikut menurun. Banyak bintang mereka yang disebut ingin hengkang dari klub asal Basque itu.
Fergie mengirimkan saudaranya yang juga seorang pemandu bakat top, Martin, untuk melihat langsung performa De Marcos. Martin menyaksikan langsung aksi De Marcos ketika Bilbao dibantai Barcelona 5-1 dalam ajang La Liga.
Kehadiran De Marcos dipercaya akan menjadi solusi andai Paul Scholes dan Ryan Giggs memutuskan untuk gantung sepatu di akhir musim. Jika United bisa membeli De Marcos pada Januari nanti, mereka juga bisa memainkan De Marcos di Liga Champions. (mrr/hsw)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Machester United Incar Oscar de Marcos
Liga Inggris 3 Desember 2012, 20:15
-
Ashley Young Merasa Masih Berguna Bagi MU
Liga Inggris 3 Desember 2012, 17:03
-
Sir Alex Kecewa Anderson Kembali Cedera
Liga Inggris 3 Desember 2012, 16:20
-
Ferguson: Kegagalan di Eropa Bakal Hantui City
Liga Inggris 3 Desember 2012, 15:20
-
Fergie Bidik Sterling Untuk Gantikan Nani
Liga Inggris 3 Desember 2012, 15:10
LATEST UPDATE
-
Hasil Lengkap, Klasemen, Jadwal dan Top Skor Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 06:16
-
Rapor Pemain Juventus Saat Gilas Sassuolo: Penebusan Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:37
-
Man of the Match Sassuolo vs Juventus: Jonathan David
Liga Italia 7 Januari 2026, 05:16
-
Hasil Sassuolo vs Juventus: Jay Idzes Tak Berkutik, Bianconeri Menang Besar
Liga Italia 7 Januari 2026, 04:49
-
Hasil Lecce vs Roma: I Giallorossi Sukses Curi 3 Poin di Via del Mare
Liga Italia 7 Januari 2026, 03:57
-
Prediksi Burnley vs Man United 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 03:15
-
Prediksi Parma vs Inter 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Man City vs Brighton 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Prediksi Fulham vs Chelsea 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 02:30
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:05
-
Prediksi Barcelona vs Athletic Club 8 Januari 2026
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 02:00
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40


























KOMENTAR