
Setelah dilaporkan memburu Suarez, Marca menyebut Los Blancos berubah pikiran. Mereka disebut bakal lebih mempercayai dua striker mudanya, Alvaro Morata dan Jese Rodriguez ketimbang membeli Suarez untuk menggantikan Gonzalo Higuain yang dilepas ke Napoli.
The Gunners kini praktis sendiri di depan dalam perlombaan menggaet striker Uruguay itu. Namun The Daily Star menyebut waktu mereka tak banyak karena The Reds memasang deadline hingga pekan depan untuk melihat keseriusan Arsenal.
Manajer Brendan Rodgers ingin saga Suarez segera tuntas sehingga tak mengganggu persiapan timnya. Namun ia ngotot memasang bandrol 50 juta poundsterling, sementara Arsenal sejauh ini menawarkan 40 juta + 1 poundsterling dan lebih menanti Suarez memaksa pindah dengan mengajukan transfer request. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Dihalangi Gabung Madrid, Bale Marah ke Spurs
Liga Champions 26 Juli 2013, 21:46
-
Inilah Janji Martino Sebagai Pelatih Barca
Liga Spanyol 26 Juli 2013, 21:21
-
Spurs Pasang Harga 120 Juta Euro Untuk Bale
Liga Champions 26 Juli 2013, 20:31
-
Pesan Selamat Tinggal Marcelo Kepada Albiol, Callejon, dan Higuain
Bolatainment 26 Juli 2013, 17:30
-
Video Unik 26 Juli 2013, 16:50

LATEST UPDATE
-
Hasil Napoli vs Lecce: Partenopei Selamat dari Kekalahan Setelah Tertinggal 0-2
Liga Italia 8 Januari 2026, 03:37
-
Prediksi Arsenal vs Liverpool 9 Januari 2026
Liga Inggris 8 Januari 2026, 03:00
-
Prediksi Milan vs Genoa 9 Januari 2026
Liga Italia 8 Januari 2026, 02:45
-
Prediksi Atletico Madrid vs Real Madrid 9 Januari 2026
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 02:00
-
Tempat Menonton Man City vs Brighton: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 01:09
-
Prediksi PSG vs Marseille 9 Januari 2026
Liga Eropa Lain 8 Januari 2026, 01:00
-
Tempat Menonton Fulham vs Chelsea: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 8 Januari 2026, 00:35
-
BRI Super League: Persebaya Menggebrak dengan Pelatih dan 2 Pemain Asing Baru
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 21:57
-
Rodrygo Naik Level: Dari Cadangan Jadi Andalan Baru Real Madrid
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 21:34
-
AC Milan Pilih Jadi Penonton Persaingan Scudetto Serie A 2025/2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 20:48
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR