
Bola.net - Pekan ke-22 Premier League menyajikan pertarungan yang sengit antara Manchester City melawan Chelsea di Etihad Stadium, Sabtu (15/1/2022). The Citizens yang bermain sebagai tuan rumah keluar sebagai pemenang dengan skor 1-0.
Duel antara dua raksasa Inggris ini sudah berjalan berat sebelah sejak awal. Manchester City memegang penguasaan bola dan lebih sering menebar ancaman, sehingga datangnya gol hanya tinggal menunggu waktu saja.
Gawang Chelsea bergetar di menit ke-70, setelah tembakan Kevin De Bruyne dari luar kotak penalti gagal dihalau Kepa Arrizabalaga. Keunggulan 1-0 bertahan sampai wasit meniup peluit panjang tanda berakhirnya pertandingan.
Scroll ke bawah untuk membaca informasi selengkapnya.
B Aja
Lah? b aja sih emg kalah chelsea dri city emg lebih baik kali ini
— syabny (@wira_rachmad) January 15, 2022
Dukung City karena Pialanya Masih Dikit
Gapapa mass daripada yg juara Chelsea atau Liverpool aku lebih dukung City wkwk piala nya masih dikit soalnya 😂
— Akmal A. Ghiffari (@hexproofer) January 15, 2022
Diajari Main oleh City
Yg paling mengecewakan 343 Tuchel, city seperti main kucing2an, sambil ngajari Chelsea bagaimana cara main bagus
— Status_saya (@status_saya12) January 15, 2022
Senggol Dong
Gak ada yang doain juga lagian min kesian deh aowkwwk bye bye chelsea
— peacemaker☄ (@damninterestyou) January 15, 2022
Man. City juara primer league 2022 nih senggol dong WKWK
Mau Ngeledek Chelsea, Tapi...
Mau ngeledekin Chelsea tapi keinget tar malem Emyu ku maen 😖
— cupetong 💦 (@Cupet_Pascol) January 15, 2022
Kok Bisa Ya...
Ga beruntung bro. Musim lalu chelsea emg lbh bagus drpd musim ini wkw. Heran kok chelsea bisa menurun
— Masih Bersama (@yudhantaaa) January 15, 2022
Lukaku Potongan Puzzle Terakhir Chelsea?
Ini chelsea yg bener² beda kalo dibandingin musim lalu, Lukaku potongan terakhir puzzle chelsea? HAHAHAHAHAHA yg ada malah ngancurin semuanya ni orang bikin kagok permainan tim, kemaren ngambek² ngeluarin uneg² di media kirain mau ngebuktiin eh ternyata sama aja 😂 #MCICHE https://t.co/Ceas2mBXw0
— Penduduk desa A (@mfrmdhn05) January 15, 2022
Momen Terberat
Moment terberat jadi fans Chelsea ,ketika ada pemain dalam club bermain setengah hati :( https://t.co/xHli7c16Jt
— Confide In (@in_confide) January 15, 2022
City sedang Panas-panasnya
itu mi kalau tidak mau belanja striker afrika. tidak mau juga cari pelapisnya kante. pemain belakang juga ele-ele. main bola tidak selamanya juga menang. city memang sedang panas-panasnya. go chelsea.
— Williomicron - Aliang (@aliangcurly16) January 15, 2022
Persib-nya Liga Inggris
Pantes chelsea sering disebut persib nya liga inggris
— Taka (@ryansyafrian) January 15, 2022
Liga Petani
Dengan kemenangan Man City atas Chelsea, maka jarak dgn posisi kedua jadi selisih 13 poin, terima kasih Guardiola karena mengubah liga yg katanya ketat menjadi Farmers League 😂#MCICHEpic.twitter.com/IllIe8419n
— Cakwe Anbu🌵👺🦊 (@YareY4r3Daze) January 15, 2022
Sama-sama Main Terbuka
Chelsea ini klo tiap lawan pool ganas, nyerangnya bahaya, eh tiap pas lawan city malah parkir buss😂😂.. Padahal city ama pool kan sama sama main terbuka
— Roti (@Royti7) January 15, 2022
Yang Gak Kuat Jadi Fans Chelsea
Yg gak kuat jadi fans chelsea silakan bunuh diri atau cari klub baru mungkin? 🤭🤣
— Rian Bridge (@rian_brd) January 15, 2022
Hampir Pasti Jadi Milik City
Iya, nampaknya udah pasti milik City.
— #KTBFFH (@AdiChelsea12) January 15, 2022
Ya semoga disisa kompetisi yang ada Chelsea dpt menjuarainya.
Semoga Februari nanti League Cup & CWC berhasil dijuarai. 🙏
Bullyan Fokus ke Lukaku Sekarang
Semenjak ada lukaku di chelsea,bullyan untuk werner agak mereda...🤣
— JOPRI (@joeprinho) January 15, 2022
(Twitter)
Baca juga:
- Man of the Match Manchester City vs Chelsea: Kevin De Bruyne
- Hasil Pertandingan Manchester City vs Chelsea: Skor 1-0
- Arsenal Gagal Boyong Arthur Melo dari Juventus, Ternyata Chelsea Biang Keroknya
- Nonton Live Streaming Manchester City vs Chelsea di Mola TV Hari Ini, 15 Januari 2022
- Chelsea Pede Bakal Kalahkan MU di Perburuan Aurelien Tchouameni
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Man City Bekuk Chelsea, Beda 13 Poin, Premier League Sah Jadi Liga Petani!
Liga Inggris 15 Januari 2022, 23:30
-
Man of the Match Manchester City vs Chelsea: Kevin De Bruyne
Liga Inggris 15 Januari 2022, 22:27
-
Hasil Pertandingan Manchester City vs Chelsea: Skor 1-0
Liga Inggris 15 Januari 2022, 21:27
-
Arsenal Gagal Boyong Arthur Melo dari Juventus, Ternyata Chelsea Biang Keroknya
Liga Inggris 15 Januari 2022, 20:28
LATEST UPDATE
-
MU Digosipkan ingin Angkut Bintang Borussia Dortmund, Ini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 20 November 2025, 11:44
-
Andre Onana Bukan Kiper Jelek, Tapi Memang Tidak Cocok untuk MU
Liga Inggris 20 November 2025, 11:27
-
Refleksi Satu Tahun Ruben Amorim di Manchester United: Sulit, tapi Saya Belajar Banyak!
Liga Inggris 20 November 2025, 11:15
-
Mengapa Yamaha Ngebet Pindah ke Mesin V4 di MotoGP 2026? Ini Bedanya dengan Mesin Inline-4
Otomotif 20 November 2025, 11:14
-
Sempurna untuk Taktik Amorim, MU Bakal Bajak Pemain AC Milan Ini?
Liga Inggris 20 November 2025, 11:00
-
Lagi, Ruben Amorim Tegaskan Skema 3 Bek Bukan Masalah untuk Manchester United
Liga Inggris 20 November 2025, 10:48
-
Konflik Internal Memanas, Napoli Siap Depak Antonio Conte Demi Xavi Hernandez?
Liga Italia 20 November 2025, 10:29
-
Liverpool Bisa Bernafas Lega! MU Tidak Ikut Kejar Antoine Semenyo
Liga Inggris 20 November 2025, 10:26
LATEST EDITORIAL
-
Starting XI Bintang Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Ada Szoboszlai, Mbeumo, dan Lainnya
Editorial 19 November 2025, 22:13
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
























KOMENTAR