
Bola.net - Manchester City sukses mengandaskan Brentford dengan skor 2-0 dalam partai Premier League 2021/22 pekan ke-24 yang digelar di Etihad Stadium, Kamis (10/2/2022) dini hari WIB.
Dua gol kemenangan Manchester City masing-masing diciptakan oleh Riyad Mahrez lewat eksekusi penalti di babak pertama dan Kevin De Bruyne di babak kedua.
Berkat hasil ini, Manchester City semakin kokoh bertengger di puncak klasemen dengan poin 60, sedangkan Brentford menduduki peringkat 14 dengan poin 23.
Netizen di media sosial Twitter pun memberikan beragam reaksi terhadap hasil ini. Berikut beberapa di antaranya.
Yang satunya KW gitu?
Manchester ori yang ga ngandalin sejarah
— 🏆💙💙🏆 (@blueistheblood) February 9, 2022
Full senyum
Full senyum mazsehhh
— Akhlis (@AkhlisKevin) February 9, 2022
Udah juara gak sih?
City udah juara ini mah
— Atras Farisan (@atras_farisan) February 9, 2022
Dingin brrr...
Puncak dingin brouw🥶🥶🥶
— Manchester City Would Treble Again and Again (@mcfctreble) February 9, 2022
Gak kayak fans tim lain ya
Fans city mah enak gaush deg2 an ntn apapun di liga wong dtinggal tdr menang mentok2 imbang itupun ttp di pucuk
— Anderson IU (@Ainsley_zip) February 9, 2022
Berarti harus kalah gitu?
Tim yang membosankan, menang terus 😁
— bening jatmiko (@beningjatmiko) February 9, 2022
Kalau yang satunya gimana?
Normal day in Manchester. But for blue
— yyyyyy (@mithlukcer03950) February 9, 2022
Jadi kurang greget yah?
Gini amat liga inggris
— faradays (@shouhei_88) February 9, 2022
Enak gak sih?
Enak yah jadi fans city😂
— LORDDZ gaming (@LorddzR) February 9, 2022
Kasih aja pialanya
Terlalu easy bos ku ambil aja itu piala buat city 😂😂😂
— wawan coll 🛐 (@wawancoll8) February 9, 2022
Sumber: Twitter
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Manchester City Belum Terbendung, di Puncak Kedinginan
Galeri 10 Februari 2022, 12:07
-
Man City Masih Bisa Dikejar Liverpool? Begini Jawaban Sterling
Liga Inggris 10 Februari 2022, 09:40
-
Man City Sudah Sekuat Ini, Guardiola: Kami Kan Gak Punya Striker
Liga Inggris 10 Februari 2022, 09:20
-
Riyad Mahrez, Pemberani Ambil Penalti!
Liga Inggris 10 Februari 2022, 09:00
-
Manchester City Sudah Bungkus 60 Poin, Guardiola Sampai Heran
Liga Inggris 10 Februari 2022, 08:30
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR