
Bola.net - Aston Villa sukses menaklukkan sang tamu Arsenal pada pekan ke-23 Premier League 2020/21, Sabtu (6/2/2021). Villa menekuk The Gunners di Villa Park dengan skor tipis 1-0.
Gol tunggal penentu kemenangan Villa tercipta di menit ke-2. Gol ini dicetak oleh penyerang 25 tahun Inggris, Ollie Watkins.
Lewat voting di situs resmi Premier League, Watkins terpilih sebagai Man of the Match. Dia mendapatkan 44,9% suara. Kiper Villa, Emiliano Martinez, berada di urutan kedua dengan 36,7% suara.
Mimpi Buruk Arsenal

Watkins kembali menjadi mimpi buruk bagi Arsenal. Pasalnya, pada pertemuan pertama musim ini, dia dua kali membobol gawang Arsenal.
Pada pekan ke-8, Arsenal dipermalukan Villa 0-3 di Emirates Stadium. Kala itu, Bukayo Saka mencetak satu gol bunuh diri dan Ollie Watkins menyarangkan dua gol ke gawang The Gunners.
Kali ini, di Villa Park, Watkins beraksi lagi. Gol cepatnya sukses 'membunuh' Arsenal dan memaksa pasukan Mikel Arteta pulang dengan tangan hampa.
Sumber: Premier League
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pelajaran dari Kekalahan Arsenal di Villa Park: The Gunners is Back!
Liga Inggris 6 Februari 2021, 23:59
-
Netizen: Arsenal LOL, #ArtetaStay
Bolatainment 6 Februari 2021, 22:37
-
Man of the Match Aston Villa vs Arsenal: Ollie Watkins
Liga Inggris 6 Februari 2021, 22:05
-
Hasil Pertandingan Aston Villa vs Arsenal: Skor 1-0
Liga Inggris 6 Februari 2021, 21:32
-
5 Alasan Aston Villa Bakal Hancurkan Arsenal: The Gunners Krisis Kiper
Liga Inggris 6 Februari 2021, 17:22
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR