
Bola.net - Joao Pedro terpilih menjadi man of the match laga Brighton vs Manchester United versi Premier League. Sang striker jadi pembeda laga di AMEX Stadium ini.
Di pekan kedua EPL 2024/2025 ini, Brighton kedatangan tamu besar. Mereka berhadapan dengan Manchester United di pekan kedua EPL 2024/2025.
Di laga ini, tuan rumah berhasil keluar sebagai pemenang. Mereka menumbangkan sang tamu dengan skor tipis 2-1.
Pedro terpilih menjadi man of the match di laga ini. Mengapa demikian?
Simak ulasannya di bawah ini.
Jadi Penentu Kemenangan

Terpilihnya Pedro sebagai man of the match karena sang penyerang jadi penentu kemenangan The Seagulls.
Pada saat itu laga sudah memasuki masa injury time. Kedudukan masih sama kuat 1-1 pada saat itu.
Namun Pedro sukses memaksimalkan umpan silang dari Simon Adingra dan ia menyundul bola dan masuk jadi gol kemenangan Brighton. Berkat aksinya ini, Pedro dinobatkan sebagai man of the match.
Klasemen Premier League
(EPL)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Statistik Brighton vs Manchester United: Danny Welbeck Mantan yang Menyebalkan
Liga Inggris 24 Agustus 2024, 23:31
-
Main Bagus Tapi Kalah, MU Diminta Lekas Move On
Liga Inggris 24 Agustus 2024, 22:33
-
Dibekuk Brighton, Erik Ten Hag Kritik Cara Bertahan Manchester United
Liga Inggris 24 Agustus 2024, 22:10
-
Apesnya MU! Sudah Kalah, Satu Pemain Setan Merah Cedera Lawan Brighton
Liga Inggris 24 Agustus 2024, 21:59
-
Brighton vs MU, Mengapa Gol Alejandro Garnacho Dianulir VAR?
Liga Inggris 24 Agustus 2024, 21:51
LATEST UPDATE
-
Wejangan Benzema Agar Vinicius Jr Raih Ballon d'Or: Syaratnya 1, Tapi Sulit!
Liga Spanyol 18 November 2025, 14:33
-
Deretan Pemain Top yang Absen di Piala Dunia 2026: Tak Ada Szoboszlai dan Mbeumo
Piala Dunia 18 November 2025, 14:30
-
Tok! DPR Resmi Sahkan RKUHAP Jadi Undang-Undang, Ini 14 Poin Krusialnya
News 18 November 2025, 14:12
-
Jadwal Timnas Indonesia U-22 Hari Ini, Selasa 18 November 2025: Mali U-22 Part II
Tim Nasional 18 November 2025, 14:05
-
RKUHAP Disahkan: Ini Aturan Baru Pemblokiran Rekening dan Izin Penyadapan
News 18 November 2025, 14:02
-
Melihat Kiprah Cristiano Ronaldo di Piala Dunia: Perjalanan Panjang dari 2006 hingga 2022
Piala Dunia 18 November 2025, 13:24
-
Waduh! Punya Senjata Ilegal, Karim Adeyemi Kena Penalti Rp8,7 Miliar
Bolatainment 18 November 2025, 12:50
-
Terbukti Main Lebih Solid, Sudah Waktunya Portugal Berpisah dengan Cristiano Ronaldo?
Piala Dunia 18 November 2025, 11:53
-
Intip Deretan Fighter BYON Combat Showbiz 6: Tayang Akhir Pekan ini di Vidio
Olahraga Lain-Lain 18 November 2025, 11:50
-
Loh? MU Putuskan Tidak Beli Gelandang di Januari 2026?
Liga Inggris 18 November 2025, 11:45
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55
























KOMENTAR