
Bola.net - Trent Alexander-Arnold layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match duel Liverpool vs Chelsea, pekan ke-37 Premier League 2019/20, Anfield, Kamis (23/7/2020) dini hari WIB.
Pertandingan berjalan seru sejak menit pertama. Pesta delapan gol terjadi, The Reds unggul dengan kemenangan 5-3 atas tim tamu.
Hasil ini tak mengubah apa pun bagi Liverpool, yang sudah resmi jadi juara. Di sisi lain, kekalahan merupakan kabar buruk untuk The Blues.
Chelsea tertahan di peringkat ke-4 dengan 63 poin, kalah selisih gol dari Manchester United. Empat besar masih sangat ketat, The Blues haram terpeleset lagi di pertandingan terakhir nanti.
Tendangan melengkung Trent
Trent mencetak gol nomor dua dari pesta lima gol Liverpool. Bek muda The Reds ini sekali lagi menyuguhkan kebolehannya dalam mengeksekusi tendangan bebas.
Bola melengkung indah ke sudut kanan atas, Kepa bahkan tak sempat melangkah. Selain itu, Trent juga menyumbang satu assist untuk gol Roberto Firmino di awal babak kedua.
Whoscored memberikan nilai 8,5 untuk Trent, tertinggi di antara pemain-pemain lain di pertandingan ini. Satu gol dan satu assist jadi torehan penting.
Sumber: Whoscored
Baca ini juga ya!
- Hasil Pertandingan Liverpool vs Chelsea: Skor 5-3
- Melihat Lebih Dekat Panggung Untuk Selebrasi Angkat Trofi Liverpool di Anfield
- Strategi Transfer Liverpool Bocor, Ini Enam Pemain Incaran Jurgen Klopp Musim 2020-21
- Lampard: Chelsea tak Mencoba Meniru Liverpool
- Cerita Gerrard Soal Suarez di Liverpool: Ia tak Punya Rasa Respek Pada Siapa pun
- Satu Kata yang Bikin Liverpool Juara Musim Ini? Klopp: Konsistensi
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagaimana Cara Pemain Liverpool Merayakan Gelar Juara Premier League?
Liga Inggris 23 Juli 2020, 21:46
-
MU Saingi Chelsea untuk Transfer Jan Oblak
Liga Inggris 23 Juli 2020, 19:40
-
Gawang Chelsea Dibobol Liverpool Lima Kali, Lampard Ogah Salahkan Kepa
Liga Inggris 23 Juli 2020, 16:50
LATEST UPDATE
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58

























KOMENTAR