
Bola.net - Aymeric Laporte layak dinobatkan sebagai pemain terbaik alias man of the match Manchester City vs Tottenham, final Carabao Cup 2020/21, Minggu (25/4/2021)
Duel di Wembley Stadium kali ini berlangsung alot. Man City harus bekerja keras membongkar pertahanan berlapis Spurs.
Akhirnya Man City bisa memecah kebuntuan di menit ke-82 melalui sundulan Aymeric Laporte. Skor 1-0 sudah cukup mengantar Man City jadi juara.
Hasil ini menuntun Man City meraih trofi pertama mereka musim ini. Sedangkan Tottenham harus tertunduk lesu membuang kesempatan berharga menuntaskan dahaga trofi.
Pentingnya gol Laporte
Meski hanya menang 1-0, gol Laporte begitu krusial untuk mencegah laga dilanjutkan ke adu penalti. Peluang juara di babak adu penalti sulit ditebak.
Laporte tampil perkasa di lini belakang. Man City jarang diserang, tapi dia selalu siap ketika Spurs mengejutkan dengan serangan balik cepat.
Laporte membuat total 2 tembakan, 93 sentuhan, 91% umpan sukses, dan menang 3 duel udara. Whoscored memberikan rating 7,5 untuk gol dan aksi Laporte selama 90 menit.
Sumber: Whoscored
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Kalah di Carabao Cup, Mesut Ozil Ejek Tottenham
Liga Inggris 26 April 2021, 10:46 -
Pesta Juara Manchester City, Trofi Pertama Musim Ini
Galeri 26 April 2021, 10:31 -
Manchester City Kalahkan Tottenham di Final Carabao Cup 20/21
Galeri 26 April 2021, 10:22
LATEST UPDATE
-
Jadwal La Liga Pekan Ini, 4-6 Oktober 2025
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:16 -
Cek Jadwal dan Live Streaming LaLiga 2025/26 Minggu Ini: di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:10 -
Prediksi Napoli vs Genoa 5 Oktober 2025
Liga Italia 3 Oktober 2025, 16:06 -
Saksikan dan Nonton LaLiga 2025/26 Sevilla vs Barcelona, Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 16:02 -
Jadwal Premier League Pekan Ini, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 16:00 -
Cek Jadwal dan Nonton Liga Inggris 2025/26: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:56 -
Saksikan dan Nonton Liga Inggris Chelsea vs Liverpool: Eksklusif di Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:52 -
Prediksi Brentford vs Manchester City 5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 15:37
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR