Bola.net - Daftar peminat Sandro Tonali nampaknya bertambah panjang. Setelah diincar Manchester United, juara bertahan EPL, Manchester City juga mengejar tanda tangan gelandang Brescia tersebut.
Selama satu setengah tahun terakhir, karir Tonali tengah menanjak pesat. Ia digadang-gadang sebagai gelandang muda terbaik di Italia setelah ia berhasil membawa Brescia promosi ke Serie A musim ini.
Tonali yang disebut-sebut gaya bermainnya mirip Andrea Pirlo ini mulai menarik perhatian banyak tim papan atas Eropa. Ada Manchester United dan sejumlah tim besar Serie A yang diberitakan ingin mendatangkan gelandang 19 tahun tersebut.
Gazzetta Dello Sport mengabarkan bahwa daftar peminat Tonali bertambah panjang. Manchester City kini juga mengincar tanda tangan Tonali.
Simak manuver transfer Manchester City untuk sang gelandang di bawah ini.
Perkuat Lini Tengah
Laporan tersebut mengklaim bahwa Manchester City saat ini tengah mencari tambahan tenaga untuk lini tengah mereka.
Musim depan, mereka dipastikan akan ditinggal oleh David Silva. Selain itu Fernandinho juga sudah semakin menua dan performanya mulai menurun.
Itulah mengapa Pep membidik Tonali agar sang gelandang bisa menjadi tambahan tenaga di lini tengah mereka.
Kirimkan Pemandu Bakat
Laporan itu mengklaim bahwa Manchester City mulai serius untuk mendatangkan Tonali ke Inggris.
Pemandu bakat City diberitakan berada di Italia pada akhir pekan kemarin. Ia menonton pertandingan AS Roma melawan Brescia.
Pada laga itu sang pemandu bakat dengan seksama mengamati aksi Tonali sehingga City diyakini bakal segera mengajukan tawaran untuk sang pemain.
Harga Selangit
Presiden Bresica beberapa waktu yang lalu mengatakan bahwa Sandro Tonali tidak akan ia jual dalam waktu dekat.
Jika ada klub yang menginginkan jasanya, mereka harus siap membayar sekitar 300 juta Euro untuk jasa pemain Timnas Italia tersebut.
(Gazzetta Dello Sport)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Chelsea Kalah Karena Penyelesaian Akhir yang Buruk
Liga Inggris 25 November 2019, 19:00
-
Kalah dari Man City, Chelsea Disebut Rindukan Antonio Rudiger
Liga Inggris 25 November 2019, 18:40
-
Data dan Fakta Liga Champions: Manchester City vs Shakhtar Donetsk
Liga Champions 25 November 2019, 17:01
-
Prediksi Manchester City vs Shakhtar Donetsk 27 November 2019
Liga Champions 25 November 2019, 16:45
-
Hasil Tebak Skor Manchester City vs Chelsea di Bola.net
Liga Inggris 25 November 2019, 16:42
LATEST UPDATE
-
Bandung BJB Tandamata Buka Proliga 2026 dengan Kemenangan Meyakinkan, Risco Herlambang Puas
Voli 10 Januari 2026, 11:40
-
Chelsea Digosipkan Bakal Angkut Vinicius Junior, Begini Kata Fabrizio Romano
Liga Inggris 10 Januari 2026, 11:15
-
Kabar Terbaru Calon Caretaker Baru MU: Jadinya Ole apa Carrick nih?
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:30
-
Arsenal Intip Peluang Bajak Arda Guler dari Real Madrid
Liga Inggris 10 Januari 2026, 10:15
-
Murah Meriah! Juventus Hanya Perlu Bayar Segini untuk Jasa Federico Chiesa
Liga Italia 10 Januari 2026, 09:45
-
Adu Hebat 6 Pemain Timnas Indonesia di Persib dan Persija
Bola Indonesia 10 Januari 2026, 09:42
-
Nonton Live Streaming Pertandingan Proliga 2026 di MOJI Hari Ini, 10 Januari 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:21
-
Gak Jadi Dipulangkan! Barcelona Mantap Permanenkan Marcus Rashford
Liga Spanyol 10 Januari 2026, 09:10
-
Jadwal Lengkap Proliga 2026, 8 Januari-26 April 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:01
-
Hasil Lengkap, Klasemen, dan Jadwal Pertandingan Proliga 2026
Voli 10 Januari 2026, 09:00
-
Jadwal Lengkap Malaysia Open 2026, 6-11 Januari 2026
Bulu Tangkis 10 Januari 2026, 08:33
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR