Bola.net - Manchester United nampaknya benar-benar kepincut dengan Pau Torres. Setan merah dilaporkan siap menyerahkan Eric Bailly ke Villarreal agar mendapatkan jasa sang bek.
Sejak musim panas kemarin, Manchester United diketahui tengah berburu bek tengah baru. Setelah performa lini pertahanan mereka cenderung kurang stabil.
Ada satu nama bek yang belakangan cukup sering dikaitkan dengan MU. Ia adalah bek muda milik Villarreal, Pau Torres.
TeamTalk mengklaim bahwa MU sangat tertarik merekrut bek muda Villarreal itu. Mereka bahkan siap menumbalkan Eric Bailly untuk transfer ini.
Simak situasi transfer Torres di bawah ini.
Bek Potensial
Menurut laporan tersebut, Ole Gunnar Solskjaer sangat tertarik untuk mendapatkan jasa Torres.
Ia menilai sang bek muda memiliki kemampuan yang di atas rata-rata. Selain itu ia dinilai cocok dalam skema yang dirancang Solskjaer.
Itulah mengapa sang manajer ingin memboyongnya dari Villarreal.
Barter Pemain
Demi mendapatkan Torres, MU berencana untuk menukarkan bek milik mereka, Eric Bailly ke Villarreal.
Bailly merupakan salah satu bek tengah MU. Namun performanya yang kurang stabil membuatnya lebih banyak duduk di bangku cadangan.
Itulah mengapa Solskjaer akan mencoba menawarkan Bailly ke Villarreal sebagai pengganti Torres.
Mantan Pemain
Villarreal bukan klub yang asing bagi Bailly.
Pasalnya sang bek sempat beberapa tahun membela The Yellow Submarine sebelum bergabung dengan MU di tahun 2016.
(TeamTalk)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Jadi Pahlawan Kemenangan MU, Edinson Cavani Tetap Kena Marah Solskjaer
Liga Inggris 30 November 2020, 21:00
-
Manchester United Barter Eric Bailly dengan Pau Torres, Sepadan?
Liga Inggris 30 November 2020, 20:40
-
Cetak Dua Gol, Bukti Edinson Cavani Masih Belum Habis!
Liga Inggris 30 November 2020, 20:20
-
Comeback Lawan Southampton, Harry Maguire: Inilah Mentalitas Manchester United!
Liga Inggris 30 November 2020, 20:00
-
Nama: Manchester United, Hobi: Ogah Menyerah dan Comeback!
Liga Inggris 30 November 2020, 19:50
LATEST UPDATE
-
Prediksi Brentford vs Sunderland 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:37
-
Manchester United Diprediksi Gagal Menang di Kandang Burnley
Liga Inggris 7 Januari 2026, 14:33
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
-
Pelatih Top Liga Prancis Ini Masuk Bursa Manajer Baru Manchester United
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:53
-
Prediksi Crystal Palace vs Aston Villa 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:43
-
Prediksi Bournemouth vs Tottenham 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 11:23
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
























KOMENTAR