
Bola.net - Raksasa Premier League Manchester United dikabarkan siap menggadaikan Donny van de Beek plus Nemanja Matic demi mendanai transfer Declan Rice dari West Ham.
MU sekarang sudah punya beberapa stok pemain di pos gelandang bertahan. Ada Fred, Scott McTominay, dan Nemanja Matic.
Ketiga pemain itu dianggap tak sepenuhnya layak membela skuat Setan Merah. Fred contohnya, hingga ia akhirnya sering mendapatkan kritikan dari fans MU.
Setan Merah pun diminta mencari gelandang bertahan baru. Salah satu pemain yang kerap dikaitkan dengan mereka adalah Rice.
MU Jual Van de Beek dan Matic
Namun merekrut Declan Rice tidaklah mudah. Pasalnya West Ham enggan melepasnya.
Dan jika memang mereka berniat melepasnya, harganya pun tak murah. Kabarnya mereka hanya akan melepasnya dengan bandrol 90 juta pounds.
Manchester United pun dikabarkan serius ingin mendatangkan Rice. Untuk itu mereka dikabarkan sedang berusaha mencari dana agar bisa memboyongnya musim panas 2022 mendatang.
Salah satu opsi yang kabarnya akan diambil Man United adalah dengan menjual pemainnya. Kabarnya MU siap menggadaikan Donny van de Beek dan Nemanja Matic sekaligus.
Alasan Jual Van de Beek dan Matic
Kabar tersebut dilansir oleh Daily Express. Media Inggris itu kemudian membeberkan apa alasan Manchester United siap melepas Donny van de Beek dan Nemanja Matic demi Declan Rice.
Van de Beek dipilih karena ia kesulitan beradaptasi di skuat Manchester United. Ia pun disebut merasa frustrasi di Old Trafford dan sudah dikaitkan dengan sejumlah klub lain.
Sementara itu Matic sudah makin menua. Ia pun sering tergusur dari skuat utama Man United.
Selain itu kontraknya di MU berakhir dua musim lagi. Setan Merah berharap bisa melepasnya sebelum masa aktif kontrak itu berakhir.
Declan Rice memang adalah target utama Manchester United. Namun jika gagal MU kabarnya akan berusaha mendatangkan Kalvin Phillips dari Leeds United.
(Daily Express)
Gosip Lainnya:
- Antisipasi Kepergian Donny van de Beek, Manchester United Mulai Kejar Marcelo Brozovic
- Paul Pogba Siap Bertahan di MU, 3 Pemain Penting Ini Jadi Alasan
- Ibunda Kylian Mbappe Sebut Nego Kontrak Baru dengan PSG Berjalan Lancar, Gak Jadi ke Real Madrid?
- Liverpool Siap Ambil Langkah Kejutan untuk Rekrut Vlahovic
- Melipir ke Yunani, Liverpool Aktif Pantau Gelandang Olympiacos
- Kejutan! Barcelona Berminat Beli Origi dari Liverpool
- Capello Bilang Real Madrid tak Butuh Mbappe, Kenapa Begitu?
- Ternyata, Manchester United Tidak Tertarik Datangkan Aurelien Tchouameni
- Milan Gelar Pertemuan Dengan Agen Verschaeren
- AC Milan Beri Kontrak Baru untuk Rafael Leao?
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mau Florian Wirtz, Klub-Klub EPL Harus Siap Budget Segini
Liga Inggris 7 Oktober 2021, 21:00
-
Cristiano Ronaldo, Si Baik Hati, Tidak Sombong dan Tidak Pelit Ilmu
Liga Inggris 7 Oktober 2021, 20:40
-
Cari Mesin Gol Baru, Manchester United Lirik Striker Tajam Napoli
Liga Inggris 7 Oktober 2021, 20:20
-
Cristiano Ronaldo Hadirkan Mental Juara di Manchester United
Liga Inggris 7 Oktober 2021, 20:00
LATEST UPDATE
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
























KOMENTAR