Bola.net - - Roberto Mancini mengatakan bahwa pelatih-pelatih Italia adalah yang terbaik di dunia. Mantan manajer Manchester City itu mengutarakannya usai sang kompatriot Antonio Conte membawa Chelsea juara Premier League.
Conte pun menjadi pelatih Italia ke-4 yang menjuarai liga tertinggi Inggris setelah Carlo Ancelotti, Mancini dan Claudio Ranieri.
"Saya rasa pelatih-pelatih Italia adalah yang terbaik di dunia," kata Mancini kepada SFR Sport, seperti dikutip Football Italia.
"Pelatih-pelatih kami sangat siap dari segi taktik, lebih baik dibandingkan siapapun, dan selalu seperti itu. Metode seperti ini sudah terbentuk sejak sangat lama."

"Itu artinya pelatih-pelatih Italia siap bekerja di mana saja, di liga manapun. Di Inggris, tak biasa kita lihat ada empat pelatih Italia menjuarai Premier League. Saya rasa pelatih-pelatih Inggris tak sampai empat yang juara dalam 20 tahun terakhir."
"Kami telah memulai sebuah tradisi dan semoga itu bisa berlanjut," pungkas Mancini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Lampard: Terry Akan Amat Dirindukan di Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2017, 23:40
-
Lampard Harap Conte Bangun Dinasti di Chelsea
Liga Inggris 13 Mei 2017, 23:20
-
Lampard Ingatkan Chelsea: Tantangan Besar Menanti
Liga Inggris 13 Mei 2017, 23:00
-
Gazzetta Beberkan Rencana Chelsea di Musim Panas
Liga Inggris 13 Mei 2017, 22:45
-
Hampir Pasti Finish Runner-up, Bos Tottenham Terharu
Liga Inggris 13 Mei 2017, 22:20
LATEST UPDATE
-
Evaluasi Timnas Indonesia U-22 jelang SEA Games 2025: Progres Terlihat, PR Masih Ada
Tim Nasional 19 November 2025, 04:25
-
Imbang 2-2 Lawan Mali, Ini 3 Pemain Timnas Indonesia U-22 yang Layak Dapat Apresiasi
Tim Nasional 19 November 2025, 04:00
-
Kabar Buruk untuk Arsenal, Pemulihan Kai Havertz Alami Kemunduran
Liga Inggris 19 November 2025, 02:20
-
Arsenal Buka Peluang Lepas 4 Pemain di Bursa Transfer Januari, Siapa Saja?
Liga Inggris 19 November 2025, 00:56
-
Manchester United Bisa Jual Marcus Rashford dan Kobbie Mainoo untuk Patuhi PSR
Liga Inggris 19 November 2025, 00:30
-
3 Opsi Pengganti Mohamed Salah di Liverpool, Termasuk Pemain dari Klub Rival
Liga Inggris 19 November 2025, 00:00
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain yang Bisa Didatangkan Liverpool di Januari untuk Selamatkan Musim
Editorial 19 November 2025, 01:56
-
3 Bintang Manchester United yang Bisa Ditukar dengan Antoine Semenyo
Editorial 19 November 2025, 01:37
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55



















KOMENTAR