Liverpool memang tengah berada dalam masa transisi pasca-penunjukan Brendan Rodgers sebagai manajer anyar. Selain itu, mereka juga dipukul West Brom 0-3 di matchday perdana. Akan tetapi, Mancini percaya bahwa Steven Gerrard dan kawan-kawan punya potensi untuk berdiri di puncak.
"Saya rasa Liverpool adalah salah satu calon juara musim ini. Mereka telah membeli sejumlah pemain baru, melakukan pergantian manajer, dan mengubah gaya permainannya," tutur Mancini.
Minggu (26/8) ini, City akan melawat ke Anfield, markas Liverpool, untuk melakoni matchday kedua di pentas liga. Mancini yakin lawatan itu takkan mudah bagi City.
"Mereka mungkin tidak sepantasnya kalah di kandang West Brom. Sebuah tim yang baru berganti manajer bisa saja mengalami kesulitan di bulan-bulan awal, tapi Liverpool tetaplah tim yang kuat," pungkas Mancini.
Partai Liverpool melawan City ini rencananya digelar pada pukul 22.00 WIB atau 3,5 jam setelah bentrokan Stoke City kontra Arsenal. [initial]
Europa League - Liverpool Menang Berkat Rotasi Ala Rodgers (cl/gia)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Torres: Chelsea Harus Menduplikasi City
Liga Inggris 25 Agustus 2012, 17:03
-
Luis Suarez Hijrah ke EPL Karena Tevez
Liga Inggris 25 Agustus 2012, 16:03
-
Rodgers: Liverpool Belum Kandidat Juara, Mancini!
Liga Inggris 25 Agustus 2012, 12:30
-
Liga Italia 25 Agustus 2012, 08:30

-
Mancini Waspadai Kekuatan Liverpool
Liga Inggris 25 Agustus 2012, 07:00
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Timnas Indonesia U-23 vs Mali U-23 di Indosiar - Friendly Match
Tim Nasional 18 November 2025, 18:01
-
Link Live Streaming La Liga 2025/26: Barcelona vs Athletic Bilbao, Tayang di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:51
-
Simak Jadwal La Liga 2025/26 Pekan ke-13, Tayang Eksklusif di Vidio
Liga Spanyol 18 November 2025, 17:41
-
Man United vs Arsenal: Duo EPL Berebut Wonderkid 18 Tahun Olympiakos yang Lagi Naik Daun
Liga Inggris 18 November 2025, 17:01
-
Nonton Live Streaming Timnas Indonesia U-23 vs Mali di Indosiar Malam Ini
Tim Nasional 18 November 2025, 17:01
-
Rekam Jejak Timur Kapadze di Timnas Uzbekistan: Berapa Kemenangan yang Mampu Diraih?
Tim Nasional 18 November 2025, 16:54
-
Dua Wajah Florian Wirtz: Tajam untuk Timnas Jerman, Meredup di Liverpool
Liga Inggris 18 November 2025, 16:39
-
Disebut Sudah Habis, Bintang MU Ini Justru Jadi Pemain yang Krusial untuk Timnas Brasil
Liga Inggris 18 November 2025, 16:08
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55

























KOMENTAR