Winger asal Senegal itu didatangkan oleh Klopp ke Anfield pada musim panas ini. Ia dibeli dari dengan bandrol selangit, 34 juta Pounds. Klopp sendiri sebelumnya mengaku bahwa ia sudah lama mengamati sepak terjang pemain 24 tahun tersebut.
Barnes lantas memberikan komentarnya terkait transfer Mane tersebut. Ia berpendapat bahwa gaya main Mane membuatnya sebagai pemain yang sempurna bagi Klopp.
"Saya rasa ia memiliki musim yang fantastis di Southampton dan ia adalah tipe pemain kesukaan Jurgen Klopp," ujar Barnes pada talkSPORT.
"Jika Anda melihat apa yang ia lakukan di Dortmund, ia menyukai kecepatan, serangan balik, pemain cepat. Anda tidak harus menjadi yang terbaik secara teknis, tetapi Anda harus fit, kuat dan cepat," serunya.
"Jadi ia adalah tipe khas pemain yang disukai Klopp," tegasnya. [initial]
Baca Juga:
- Nyaris Bikin Blunder, Ini Reaksi Karius
- Fernandez: Tidak Ada Kiper Barcelona Yang Pergi Musim Panas Ini
- Pemain Baru Liverpool Bikin Dejan Lovren Terkesan
- Crystal Palace Ramaikan Perburuan Moussa Sissoko
- Krisis Bek, Klopp Segera Datangkan Bek Augsburg Ini
- Ini Rencana Klopp Untuk Pemain Muda Liverpool di Tur Pramusim
- Jurgen Klopp Bahagia Dengan Perkembangan Sadio Mane
- Klopp: Cedera Matip Tidak Serius
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ings Pelajari Metode Klopp Dari Pinggir Lapangan Saat Cedera
Liga Inggris 19 Juli 2016, 22:54
-
Ini Jadinya Kalau Pesepakbola Terkenal Berubah Menjadi Pokemon
Open Play 19 Juli 2016, 16:28
-
Everton Ramaikan Perburuan William Carvalho
Liga Inggris 19 Juli 2016, 15:41
-
Galatasaray Siap Tawar Lucas Leiva
Liga Inggris 19 Juli 2016, 14:53
-
Dortmund Beri Lampu Hijau ke Liverpool Untuk Blaszczykowsky
Liga Inggris 19 Juli 2016, 14:41
LATEST UPDATE
-
Man of the Match Parma vs Inter: Federico Dimarco
Liga Italia 8 Januari 2026, 07:30
-
Man of the Match Man City vs Brighton: Erling Haaland
Liga Inggris 8 Januari 2026, 07:16
-
Man of the Match Barcelona vs Athletic Club: Raphinha
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 07:04
-
Hasil Parma vs Inter: Chivu Taklukkan Mantan Klub, Nerazzurri Melesat di Puncak
Liga Italia 8 Januari 2026, 06:32
-
Man of the Match Burnley vs Manchester United: Benjamin Sesko
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:12
-
Hasil Man City vs Brighton: Gol Bersejarah Haaland Terasa Hambar
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:08
-
Man of the Match Fulham vs Chelsea: Harry Wilson
Liga Inggris 8 Januari 2026, 06:01
-
Hasil Barcelona vs Athletic Club: Pesta Gol, Blaugrana ke Final
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 05:38
-
Hasil Burnley vs Man United: Dua Gol Benjamin Sesko Warnai Debut Darren Fletcher
Liga Inggris 8 Januari 2026, 05:31
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR