
Bola.net - Sebuah pendapat menarik dikeluarkan Andy Cole. Legenda Manchester United itu menilai Setan Merah tidak bisa menjadikan Marcus Rashford sebagai mesin gol utama mereka.
Sejak musim lalu, Rashford mengalami perubahan posisi. Solskjaer memutuskan menggeser sang pemuda ke sisi kiri lini serang timnya.
Semenjak berada di posisi itu, produktivitas gol Rashford meningkat. Musim lalu ia sukses mengemas lebih dari 20 gol dalam semusim untuk pertama kalinya.
Meski Rashford tengah berada dalam tren positif, namun Cole menilai sang pemuda tidak bisa dijadikan tumpuan lini serang MU. "Marcus tidak akan menjadi striker tajam seperti Cavani," ujar Cole kepada talkSPORT.
Baca komentar lengkap sang striker legendaris di bawah ini.
Tidak Cukup Tajam
Menurut Cole, Rashford bisa menjadi sumber pundi-pundi gol Setan Merah di masa depan.
Namun ia menilai pemain didikan akademi MU itu tidak bisa menjadi tumpuan utama lini serang MU.
"Marcus akan mencetak sejumlah gol dari musim ke musim, namun ia bukan pemain yang akan konsisten mencetak 20-25 gol dalam satu musim. Saya rasa Marcus tidak setajam itu."
Kualitas Teruji
Menurut Cole, MU harus menemukan striker-striker tajam seperti Cavani untuk menjadi mesin gol utama mereka di masa depan.
Karena ia menilai MU butuh penyerang tajam yang teruji untuk menjadi mesin gol mereka.
"Jika anda lihat apa yang terjadi pada Man United dengan Cavani sekarang, United tahu apa yang bisa mereka harapkan dari Cavani. Sesederhana itu." ujarnya.
Catatan Apik
Musim ini catatan gol Rashford tergolong cukup apik.
Ia sudah tercatat mengemas 16 gol, delapan di antaranya dicetak di Premier League.
(talkSPORT)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bruno Fernandes Tunda Negosiasi Kontrak Baru di MU, Ada Apa?
Liga Inggris 8 Februari 2021, 21:00 -
Bukan Musim Ini, Manchester United Diklaim Baru Jadi Calon Juara di Musim 2021/22
Liga Inggris 8 Februari 2021, 20:40 -
Ada Nama Solskjaer, Ini Lima Top Skorer Manchester United ke Gawang West Ham
Liga Inggris 8 Februari 2021, 20:26 -
Edinson Cavani Targetkan Menang Piala FA bersama Manchester United
Liga Inggris 8 Februari 2021, 20:20
LATEST UPDATE
-
Amorim Tegaskan Formasi Tiga Bek Bukan Biang Kerok Hasil Buruk Manchester United
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 06:30 -
Diterpa Kritik Tajam, Amorim Pilih Bertahan dan Pasrahkan Nasibnya ke Dewan MU
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:59 -
Usai Rabiot, AC Milan Incar Eks Juventus Lainnya untuk Reuni dengan Allegri
Liga Italia 4 Oktober 2025, 05:32 -
Bayern Coba Goda Jurrien Timber, Begini Respon Arsenal
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 05:06 -
Prediksi BRI Super League: Persita Tangerang vs Semen Padang 4 Oktober 2025
Bola Indonesia 3 Oktober 2025, 23:57 -
Cerita Unik Eks Pemain Akademi MU Gunakan ChatGPT untuk Nego Kontrak
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 23:21 -
Apa Alasan Jude Bellingham Tak Masuk Skuad Timnas Inggris Terbaru?
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 22:58 -
Lamine Yamal Lagi-Lagi Cedera Tulang Kemaluan, Barcelona Dibuat Kelimpungan
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 22:35 -
Daftar Skuad Timnas Inggris Terbaru: Tanpa Bellingham, Foden, dan Grealish
Piala Dunia 3 Oktober 2025, 21:46 -
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR