United akan bertandang ke Anfield pekan ini, menghadapi Liverpool asuhan Jurgen Klopp, yang tengah tampil impresif dengan menang di empat pertandingan beruntun di liga.
Namun menurut Martial, selain Liverpool masih ada tim lain yang harus ditundukkan oleh United jika mereka memang berniat untuk bisa meraih gelar juara liga musim ini.
"Pertandingan besar ini. Saya kira tahun ini ada banyak tim yang akan terlibat di bursa juara - City, Arsenal, Liverpool, Leicester, Chelsea, dan kami sendiri bisa ada di sana," tutur Martial menurut ESPN.
"Namun hanya bisa ada satu juara, jadi setiap pertandingan sangat penting." [initial]
(espn/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47 -
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35 -
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09 -
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58 -
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Blak-Blakan! Ini Pengakuan Antony Soal Perlakuan Tidak Menyenangkan di MU
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 20:55 -
Membership Eksklusif Beauty & Wellness Hadir Lagi di FimelaXclusive Batch 3!
Lain Lain 3 Oktober 2025, 20:02 -
Eliano Reijnders Optimistis Timnas Indonesia Bisa Tembus Piala Dunia 2026
Tim Nasional 3 Oktober 2025, 18:39 -
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV, MOJI, dan Vidio, 4-5 Oktober 2025
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:47 -
Hansi Flick Dorong Barcelona Rekrut Bintang Bayern Sebelum Liverpool
Liga Spanyol 3 Oktober 2025, 17:32 -
Dilema Kiper Inter Milan: Dua dari Tiga Penjaga Gawang Kontraknya Segera Berakhir
Liga Italia 3 Oktober 2025, 17:09 -
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 3 Oktober 2025, 17:03
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR