Pekan ini, Mourinho akan berhadapan dengan Jurgen Klopp, yang tengah menangani dan sudah membuktikan diri mampu membawa angin segar di persepakbolaan Inggris dalam tiga tahun terakhir.
"Anda bisa lihat bagaimana Jose bereaksi ketika ada banyak orang coba menjadi lebih baik darinya. Guardiola di Spanyol, semoga mereka menyelesaikannya di Old Trafford nanti. Namun itulah intinya, kita ingin melihat rivalitas. Manajer muda seperti Klopp memang bagus, dan Jose kini sudah memasuki barisan manajer senior sekarang," tutur Pallister di The Mirror.
"Jose sendiri harus coba mengubah formulanya sedikit di beberapa bulan awal. Ia mungkin tidak merasakan ada perubahan besar, namun ia masih harus terus bekerja keras. Kita tidak boleh lupa bahwa tiga tahun terakhir bukan sesuatu yang diinginkan United."
"Namun sekarang ada manajer kharismatik, dengan CV yang hebat dan catatan bagus dalam membangun tim. Ia ada di jalur yang benar. Kami sekarang lebih tajam ketika menyerang." [initial]
(mir/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ince: Skuat MU Masih Terasa Seperti Skuat Milik Van Gaal
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:47
-
Pogba Minta Waktu Adaptasi di MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:35
-
Kisah Ferguson Coba Minta Howard Webb Tunda Laga MU
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 23:09
-
Emre Can: Menghadapi MU adalah Impian!
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 22:58
-
Ince Sebut Liverpool Bisa Ikuti Jejak MU Menangi Trofi EPL
Liga Inggris 17 Oktober 2016, 21:06
LATEST UPDATE
-
Lupakan Ronaldo, Bruno Fernandes Buktikan Jadi Pemain Paling Penting di Timnas Portugal
Piala Dunia 18 November 2025, 23:41
-
Analisis Calon Pengganti Robert Lewandowski: Menimbang 4 Kandidat Ideal untuk Barcelona
Liga Spanyol 18 November 2025, 23:22
-
Kiper Persis Solo Gianluca Pandeynuwu Ukir Sejarah di BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 18 November 2025, 23:11
-
Benjamin Sesko Absen Kontra Everton, Kembalinya Diperkirakan Desember
Liga Inggris 18 November 2025, 22:46
-
Blunder Pemain Naturalisasi Malaysia Saat Sidang FIFA: Salah Sebut Asal Nenek
Tim Nasional 18 November 2025, 22:37
-
2 Laga Timnas Indonesia U-22 vs Mali: Kalah di Laga Pertama, Imbang di Laga Kedua
Tim Nasional 18 November 2025, 22:36
-
Bermain Api: Risiko Besar Perlakuan Tuchel pada Bellingham di Timnas Inggris
Piala Dunia 18 November 2025, 21:51
-
Calhanoglu dan Misi 'Anti-Modric': Kunci Taktik Chivu Menghadapi Panasnya Derby Milan
Liga Italia 18 November 2025, 21:02
-
Adrien Rabiot dan Dilema Derby: Analisis Kebugaran, Strategi, dan Alternatif AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 20:08
-
Langkah dan Strategi Luciano Spalletti untuk Mengembalikan Juventus ke Jalur Kejayaan
Liga Italia 18 November 2025, 19:35
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR