Manchester United memang hanya memiliki catatan 35 persen penguasaan bola -paling sedikit sejak 2003- berbanding 65 persen milik tuan rumah. Namun dalam pandangan Keown, apa yang ditunjukkan Paul Pogba dkk itu menunjukkan apa yang seorang Mourinho mampu lakukan.
Bahkan menurutnya, gaya permainan seperti itulah yang membuat Mourinho begitu disegani, terutama saat dirinya menangani Chelsea di periode pertama beberapa tahun silam.
"Mourinho is back. Itu adalah timnya, DNA-nya tampak di seluruh performa tim, cara mereka memulai pertandingan, mereka tak ingin mengumpan dari belakang, mereka bermain dengan bola-bola panjang, mereka menggagalkan Liverpool untuk memenangkan bola," ujarnya.
"Ini adalah performa yang terkontrol, seperti yang anda lihat di hari-hari terbaiknya bersama Chelsea. Tak seperti saat melawan Manchester City saat dia membebaskan timnya, kali ini, tim ini adalah timnya," sambungnya.
"Ada struktur yang jelas untuk tim, dengan para pemain muda melebar. Saya pikir dia akan senang dengan performa ini," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rekor Buruk, Mourinho Menolak Statistik OPTA
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 23:32
-
Ini Alasan Mengapa Fellaini Terus Dipercaya Mourinho
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 22:59
-
Diincar MU, Fran Villalba Perpanjang Kontrak di Valencia
Liga Spanyol 18 Oktober 2016, 22:45
-
Depay Kagumi Aksi Penyelamatan Terbang De Gea
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 22:01
-
Eks Manajer MU: Penyelamatan De Gea Terbaik Musim Ini
Liga Inggris 18 Oktober 2016, 21:31
LATEST UPDATE
-
Rapor Pemain Liverpool: Performa Solid Bikin Arsenal Kehilangan Taji
Liga Inggris 9 Januari 2026, 06:07
-
Hasil Milan vs Genoa: Akhir Dramatis yang Menguntungkan Inter Milan
Liga Italia 9 Januari 2026, 06:00
-
Rapor Pemain Arsenal: Gyokeres Gagal Bersinar Saat The Gunners Ditahan Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:50
-
Hasil Real Madrid vs Atletico Madrid: El Clasico di Final Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 05:44
-
Man of the Match Arsenal v Liverpool: Gabriel Magalhaes
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:30
-
Hasil Arsenal vs Liverpool: Saling Tekan, Gol Tak Kunjung Datang
Liga Inggris 9 Januari 2026, 05:04
-
Hasil Al-Nassr vs Al-Qadisiyah: Ronaldo Cetak Gol, tapi Tim Tuan Rumah Tetap Kalah
Asia 9 Januari 2026, 03:29
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR