Sejauh ini, Everton baru mendatangkan empat pemain sejak jendela transfer dibuka pada 1 Juni lalu. Keempat pemain tersebut di antaranya Chris Long (Burnley), David Henen (Olympiakos), Tom Cleverley (Manchester United) dan Gerard Deulofeu (Barcelona).
"Kami tahu kami harus mendatangkan sejumlah wajah baru, tapi saya menyadari bahwa mereka perlu pemain yang mampu meningkatkan serta membantu para pemain yang sudah dimiliki oleh klub," ungkap Martinez kepada Liverpool Echo.
"Ini bukan hanya soal mendatangkan pemain untuk kepentingan semata. Ini adalah soal yang terdengar hebat dalam 24 jam tapi tidak membantu dalam 10 bulan ke depan," sambungnya.
"Untuk bermain di Everton, mereka harus cocok dengan apa yang kami inginkan. Mereka harus mewakili bahwa kami menambah skuad yang mampu membuat tim semakin kuat," tutup pria asli Spanyol tersebut.
Everton sendiri belum lama ini hanya meraih hasil imbang 2-2 saat menjamu klub promosi Watford.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gary Lineker Ingin Melamar Jadi Dokter Tim Chelsea
Liga Inggris 12 Agustus 2015, 23:35
-
Arsenal Usir Flamini Dari Emirates
Liga Inggris 12 Agustus 2015, 23:19
-
Lawan Chelsea, Strerling Ingin Cetak Gol
Liga Inggris 12 Agustus 2015, 23:08
-
Sterling: Chelsea Punya Pertahanan Kuat
Liga Inggris 12 Agustus 2015, 23:04
-
Enrique: Pindah Dari Liverpool Adalah Penurunan Karir
Liga Inggris 12 Agustus 2015, 22:53
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Fiorentina vs Milan - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 11 Januari 2026, 14:00
-
Live Streaming Portsmouth vs Arsenal - Link Nonton FA Cup/Piala FA di Vidio
Liga Inggris 11 Januari 2026, 14:00
-
Nonton Live Streaming Persib vs Persija di Indosiar - BRI Super League 2025/2026
Bola Indonesia 11 Januari 2026, 12:55
-
Daftar Lengkap Tim Lolos 32 Besar FA Cup 2025/2026
Liga Inggris 11 Januari 2026, 11:25
-
Rafael Leao Jadi Penyelamat Milan, Allegri Ungkap Perubahan Penting Sang Bintang
Liga Italia 11 Januari 2026, 10:55
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR