Belum lama ini, pemain yang juga sudah memenangkan lima trofi Ballon d'Or sepanjang karirnya mengatakan bahwa ia tidak terlalu antusias dengan semua rekor individu yang sudah ia pecahkan. Pasalnya, hingga kini ia masih belum bisa memberikan trofi juara pada tim nasional negaranya..
"Messi sudah menerima Ballon d'Or untuk kali kelima dan ia saya ingat ia masih lebih memilih untuk memenangkan sesuatu bersama timnas. Ia sepertinya memiliki sedikit obsesi dengan Argentina," tutur Martino menurut laporan Sport belum lama ini.
Messi sendiri berhasil membawa Argentina masuk ke final Piala Dunia 2014 dan Copa America 2015, dua turnamen besar terakhir yang mereka ikuti, namun gagal memberikan gelar juara.
Musim panas nanti, Messi dan Argentina akan mencoba lagi peruntungan mereka di ajang Copa America Centenario. [initial]
(spo/rer)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Busquets Diincar Banyak Klub, Barcelona Tertekan
Liga Spanyol 3 Maret 2016, 14:24
-
Kaka: Messi Jenius dan Ronaldo Modern
Liga Spanyol 3 Maret 2016, 14:13
-
Liga Spanyol 3 Maret 2016, 11:49

-
Barcelona Ingin Adriano Bertahan
Liga Spanyol 3 Maret 2016, 11:41
-
Martino: Messi Terobsesi dengan Argentina
Liga Inggris 3 Maret 2016, 11:30
LATEST UPDATE
-
Jadwal Liga Inggris Pekan Ini Live di SCTV dan Vidio, 7-9 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 01:21
-
Prediksi Napoli vs Verona 8 Januari 2026
Liga Italia 7 Januari 2026, 00:30
-
Tiket Persib vs Persija Sold Out, GBLA Bakal Dipenuhi Bobotoh
Bola Indonesia 6 Januari 2026, 22:33
-
Skuad Lengkap Real Madrid untuk Piala Super Spanyol 2026: Tanpa Kylian Mbappe
Liga Spanyol 6 Januari 2026, 22:04
-
CPNS 2026: Syarat Pendaftaran dan Waspada Hoaks yang Mengintai
News 6 Januari 2026, 21:54
-
Stiker Presiden di WhatsApp, Bisa Dipidana? Ini Penjelasan Menteri Hukum
News 6 Januari 2026, 21:46
LATEST EDITORIAL
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58
-
3 Kandidat Pengganti Enzo Maresca di Chelsea
Editorial 1 Januari 2026, 13:40
























KOMENTAR