Flamini baru-baru ini mengungkapkan bahwa dirinya berinvestasi dalam sebuah bisnis rahasia yang diharapkan akan menciptakan sebuah perusahaan biotek yang bisa memiliki nilai potensial 20 miliar poundsterling di pasar energi.
Dalam sebuah wawancara dengan Financial Times, Flamini antusias melihat ke depan untuk karir barunya itu, dan mengatakan bahwa dirinya mengambil inspirasi dari pelatihnya, Arsene wenger.
"Arsene Wenger adalah semacam mentor bagi saya. Dia adalah seseorang yang akan selalu tenang dan saya telah belajar dari dia untuk tak pernah mengambil keputusan di saat momen panas," ujarnya.
"Saat anda datang ke lapangan sepakbola, ada gairah dan itu memacu adrenalin. Saya cukup tenang di luar lapangan, tapi di dalam lapangan saya mengubah diri saya. Saya kadang agresif, dalam cara yang baik," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xhaka: Premier League Mimpi Masa Kecil Saya
Liga Inggris 18 Mei 2016, 21:47
-
Arsenal Siap Tampung Carrick dari Manchester United
Liga Inggris 18 Mei 2016, 18:40
-
Pastikan Nasibnya, Walcott Segera Temui Wenger
Liga Inggris 18 Mei 2016, 14:44
-
Pesan Terakhir Rosicky untuk Arsenal
Liga Inggris 18 Mei 2016, 11:10
-
Wenger: Lawan Barcelona, Leicester Akan Menderita
Liga Inggris 18 Mei 2016, 10:19
LATEST UPDATE
-
Prediksi BRI Super League: Madura United vs PSIM Yogyakarta 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:06
-
Prediksi BRI Super League: Persebaya vs Malut United 10 Januari 2026
Bola Indonesia 9 Januari 2026, 14:00
-
Jadwal Lengkap Manchester United 2025/2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 13:46
-
Jadwal Lengkap La Liga 2025/2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 13:41
-
Jadwal Lengkap Serie A 2025/2026
Liga Italia 9 Januari 2026, 13:33
-
Daftar Tanggal Launching 11 Tim Formula 1 Jelang Musim 2026
Otomotif 9 Januari 2026, 13:15
-
Federico Valverde Anggap Real Madrid Beruntung Menang atas Atletico
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 12:53
-
Aryna Sabalenka Kritik Keras WTA: Jadwal Gila, Aturan Kaku, dan Risiko Cedera
Tenis 9 Januari 2026, 11:43
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR