
Bola.net - Gelandang Manchester United, Juan Mata mengungkapkan bahwa seluruh penggawa The Red Devils sangat berhasrat untuk tampil di Liga Champions musim depan.
Langkah Manchester United untuk menembus empat besar atau zona Liga Champions memang sedikit tersendat. Hal ini buntut dua kekalahan beruntun saat melawan Chelsea dan Everton.
Namun ditegaskan Mata, The Red Devils akan bangkit usai kekalahan beruntun itu dan memastikan tak mengulang kesalahan yang sama di empat laga sisa musim ini.
"Kami semua ingin berada di Liga Champions musim depan, dan untuk sampai ke sana, kami harus kembali ke jalan yang benar dengan kinerja baik dan hasil yang baik pula. Kami tak bisa bermain seperti ini lagi," tegasnya.[initial]
(tsr/dzi)
Langkah Manchester United untuk menembus empat besar atau zona Liga Champions memang sedikit tersendat. Hal ini buntut dua kekalahan beruntun saat melawan Chelsea dan Everton.
Namun ditegaskan Mata, The Red Devils akan bangkit usai kekalahan beruntun itu dan memastikan tak mengulang kesalahan yang sama di empat laga sisa musim ini.
"Kami semua ingin berada di Liga Champions musim depan, dan untuk sampai ke sana, kami harus kembali ke jalan yang benar dengan kinerja baik dan hasil yang baik pula. Kami tak bisa bermain seperti ini lagi," tegasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Rooney Pesepakbola Muda Terkaya 2015
Liga Inggris 27 April 2015, 22:34 -
Chelsea Jadi Pelabuhan Karir Baru Coentrao?
Liga Inggris 27 April 2015, 22:27 -
Eks MU Pesimis Stoke City Bisa Dapatkan Chicharito
Liga Inggris 27 April 2015, 21:38 -
Mata: Seluruh Penggawa MU Ingin Tampil di Liga Champions
Liga Inggris 27 April 2015, 20:07 -
Rodgers Ingin Beri Tekanan MU Dengan Kemenangan
Liga Inggris 27 April 2015, 20:07
LATEST UPDATE
-
Ryan Gravenberch Siap Antar Liverpool Bangkit di Stamford Bridge
Liga Inggris 4 Oktober 2025, 11:47 -
Real Madrid Disebut-sebut dalam Lagu di Album Baru Taylor Swift, Ada Apa Nih?
Bolatainment 4 Oktober 2025, 11:22
LATEST EDITORIAL
-
5 Pemain Manchester United yang Bakal Diuntungkan Jika Ruben Amorim Dipecat
Editorial 3 Oktober 2025, 15:31 -
7 Pemain yang Mampu Cetak Lebih dari 800 Gol, Ronaldo Nomor 3
Editorial 3 Oktober 2025, 15:04 -
7 Pemain Premier League yang Kariernya Bisa Selamat Jika Pindah Januari
Editorial 2 Oktober 2025, 14:29
KOMENTAR