Hasil itu membuat The Blues kini terpaut 14 poin dari posisi empat besar, dan Matic mengatakan akan sulit bagi klubnya untuk bangkit dan berusaha mencapai target bermain kembali di Eropa musim depan.
"Kami ada di situasi yang sulit, jadi akan sulit untuk bisa bangkit," tutur Matic pada London Evening Standard.
"Namun kami harus berusaha menyelesaikan masalah ini, kami harus mencoba kembali ke situasi semula," pungkasnya.
Chelsea akan menghadapi laga vital melawan Porto di Liga Champions tengah pekan ini. Andai tak mampu lolos ke babak 16 besar, dikabarkan bahwa Jose Mourinho akan langsung didepak dari posisinya sebagai manajer klub. [initial]
Baca Juga:
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Abramovich Tahu Kualitas Saya
Liga Inggris 8 Desember 2015, 22:00
-
Chelsea Akan Gaji Ibrahimovic 4,4 Miliar Rupiah per Pekan
Liga Inggris 8 Desember 2015, 15:26
-
Keegan: Peluang Chelsea Tembus Empat Besar Sudah Sirna
Liga Inggris 8 Desember 2015, 13:00
-
False Nine Menjanjikan Untuk Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2015, 12:46
-
Matic Akui Chelsea Akan Sulit Bangkit dari Situasi Sulit
Liga Inggris 8 Desember 2015, 11:46
LATEST UPDATE
-
Tiket Early Bird KLBB 2026 Ludes Secepat Kilat, Habis Tak Sampai Satu Jam
Lain Lain 7 Januari 2026, 20:38
-
Live Streaming Parma vs Inter - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 19:45
-
Ole Gunnar Solskjaer Muncul di Cheshire, Segera Kembali ke Manchester United?
Liga Inggris 7 Januari 2026, 19:42
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia di Piala Asia Futsal 2026
Tim Nasional 7 Januari 2026, 17:50
-
Live Streaming Napoli vs Verona - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 7 Januari 2026, 17:30
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR