The Blues saat ini masih memuncaki klasemen sementara Premier League dengan 42 poin. Mereka unggul tiga poin dari Manchester City yang terus menguntit di posisi kedua dan 10 poin dari peringkat ketiga, Manchester United.
Dan jelang pertandingan melawan West Ham di boxing day besok, Matic mengungkapkan bahwa para penggawa The Blues selalu fokus dan mempersiapkan segalanya.
"Saya pikir kami harus selalu fokus di setiap pertandingan. Kami siap untuk segalanya, dan bila kami bermain seperti yang biasa kami mainkan, saya tak takut melawan siapa pun," ujarnya.
"Selalu penting ketika anda memiliki kesiapan mental untuk menang, terutama pada periode ini. Kami yakin, kami berada di puncak klasemen dan kami akan mencoba terus seperti ini," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
'Chelsea Akan Juara Premier League, Bukan Man City'
Liga Inggris 25 Desember 2014, 22:00
-
Mancini Tertarik Datangkan Salah
Liga Inggris 25 Desember 2014, 21:30
-
Mourinho: Premier League Terbaik, Bukan La Liga
Liga Inggris 25 Desember 2014, 20:23
-
Matic: Chelsea Akan Mencoba Terus di Puncak
Liga Inggris 25 Desember 2014, 18:30
-
Matic: Lawan West Ham, Tak Ada Pilihan Lain Selain Menang
Liga Inggris 25 Desember 2014, 18:00
LATEST UPDATE
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
-
Arsenal vs Liverpool: Ibarat Misi Mustahil untuk The Reds
Liga Inggris 8 Januari 2026, 17:28
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR