Sebelumnya, gelandang bertahan asal Serbia itu tak melakukan selebrasi kala berhasil mencetak gol ke gawang pada akhir pekan kemarin. Usai laga pemain berusia 27 tahun itu lantas mengisyaratkan bahwa ia bisa saja angkat kaki dari Chelsea.
"Saya memiliki alasan sendiri (mengapa tak melakukan selebrasi). Semuanya bisa berubah dalam dua bulan ke depan," serunya kala itu ketika ditanya mengapa ia tak melakukan selebrasi oleh London Evening Standard.
Pernyataan Matic itu akhirnya memicu rumor baru. Menurut kabar yang dilansir oleh Daily Mail, Matic siap angkat kaki dari Chelsea. Meski demikian ia ingin tetap bertahan di Premier League.
Bahkan, Matic juga disebut siap saja pindah ke Manchester United jika klub tersebut jadi dipimpin oleh Jose Mourinho musim depan. Meski demikian, media Inggris itu juga menyebutkan bahwa Chelsea tak bakal melepas Matic dengan harga murah. [initial]
Gosip Transfer Lainnya:
- Ozil Pindah ke MU Jika Dilatih Mourinho
- Klopp Incar Satu Lagi Talenta Muda dari Bundesliga
- Marotta Ngebet Datangkan Dahoud ke Juve
- Juventus Ingin Boyong Dua Bintang AC Milan
- Manuver Rahasia Ranieri untuk Dembele Bikin Liverpool Marah
- Ben Arfa Terbang ke Barcelona
- Chelsea Sempat Tolak Paul Pogba
- Presiden Roma: Nainggolan dan Pjanic Tidak Dijual
- Inter Tanyakan Zabaleta
- Gameiro Senang Dikaitkan Barcelona
- Chelsea Mundur, MU Siap Sikat Stones
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Falcao Siap Merajut Asa di Monaco
Liga Inggris 10 Mei 2016, 22:49
-
John Terry Masih Layak di Chelsea
Liga Inggris 10 Mei 2016, 22:46
-
Terlalu Murah, Tawaran Chelsea untuk Nainggolan Ditolak
Liga Italia 10 Mei 2016, 21:30
-
Defoe: Pemain Chelsea Kagum Atmosfer Stadium of Light
Liga Inggris 10 Mei 2016, 13:46
-
John Terry: Semoga Saya Tetap di Chelsea
Liga Inggris 10 Mei 2016, 13:20
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR