Kedatangan Depay di markas mantan klubnya, menurut Daily Mail, hanya untuk melihat mantan timnya bertanding melawan Twente FC. Selain itu, kunjungan ini juga sebagai kesempatan mengucapkan 'Goodbye' kepada fans PSV yang telah mendukungnya selama ia bermain di sana.

Depay menyalami pendukung PSV Eindhoven di Philips Stadium
Dalam kunjungannya tersebut, PSV sukses menggulung Twente dengan skor 4-2. Berbeda dengan MU yang justru kalah 0-1 dari Soton di kandang sendiri.
Depay sendiri sejak datang ke Old Trafford pada musim panas kemarin dengan harga 25 juta pounds belum memberikan dampak signifikan. Dari 28 pertandingan yang ia jalani, ia baru mengumpulkan lima gol. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Del Bosque: Nasib Valdes Sungguh Buruk
Liga Spanyol 26 Januari 2016, 21:34
-
Daley Blind Yakin dengan Telenta Martial
Liga Inggris 26 Januari 2016, 21:30
-
MU Siap Jegal Chelsea Dapatkan Griezmann Januari Ini
Liga Inggris 26 Januari 2016, 19:27
-
Van Gaal Tak Akan Mundur dari MU
Liga Inggris 26 Januari 2016, 18:56
-
Cuitan Legenda Barca Ledek Van Gaal
Liga Inggris 26 Januari 2016, 11:48
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52


























KOMENTAR