Bola.net - - Vincent Jannsen dikabarkan bakal dibekukan dari tim inti , usai ia menolak meninggalkan klub hingga bursa transfer musim panas berakhir pada 31 Agustus lalu, menurut laporan yang beredar di Inggris.
Janssen, 23 tahun, hanya sanggup membuat setengah lusin gol dalam 35 penampilan bersama Spurs, usai sebelumnya didatangkan dari AZ Alkmaar.
Sejumlah klub dikaitkan dengan rencana membeli pemain Belanda di bursa musim panas, namun menurut The Mirror, Janssen menolak kesempatan meninggalkan tim London Utara di tenggat waktu bursa transfer pekan lalu.
Vincent Janssen
Laporan yang beredar mengatakan bahwa West Brom, Stoke City, dan Brighton, semua tertarik merekrutnya bulan lalu, namun sang striker menolak tawaran yang masuk guna mencari peluang untuk masuk ke tim inti.
Namun sayang, Tottenham justru dibuat jengkel dengan sikapnya dan memutuskan untuk membekukan status sang striker.
Janssen sendri namanya tak masuk dalam skuat yang didaftarkan Tottenham untuk fase grup Liga Champions musim ini.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Bagi Pemain, Tottenham Lebih Berprospek Daripada Arsenal
Liga Inggris 7 September 2017, 14:44
-
Menolak Pindah, Pemain Ini Akan Dibekukan Tottenham
Liga Inggris 7 September 2017, 12:20
-
Insiden Jari Tengah, Wright Sebut Dele Alli Naif
Piala Dunia 7 September 2017, 12:00
-
Aurier Bantah ke Tottenham Karena Uang
Liga Inggris 7 September 2017, 10:20
-
Aurier Merasa Tak Dihormati di PSG
Liga Eropa Lain 7 September 2017, 10:10
LATEST UPDATE
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR