
Guna menjaga kemungkinan gagalnya transfer Suarez, manajer The Gunners, Arsene Wenger menyiapkan dua target lain dalam diri Edin Dzeko dan Michu, demikian dilansir Sportsmail.
Buruan utama Wenger di musim panas ini sejatinya adalah Gonzalo Higuain dan Stevan Jovetic, namun keduanya justru berlabuh di klub lain, Napoli dan Manchester City.
Jika Suarez masih gagal juga, maka Dzeko dan Michu adalah dua opsi terakhir seiring semakin dekatnya penutupan bursa transfer pada akhir bulan ini.
Situasi keduanya di klub saat ini memang rawan tergusur. Posisi Dzeko terancam oleh kehadiran Alvaro Negredo sementara keberhasilan Swansea City mendatangkan Wilfried Bony jelas mengancam pos Michu. [initial]
(sm/pra)
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Ngebet Belanja Pemain, Arsenal Kini Incar Duo PSV
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 17:50
-
'Datangkan Suarez, Arsenal Tunjukkan Ambisi Juara'
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 17:14
-
Gourcuff Rela Pangkas Gaji Demi Arsenal
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 15:50
-
Walcott Cedera, Wenger Gelisah
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 15:20
-
Berubah Pikiran, Suarez Pilih Bertahan?
Liga Inggris 14 Agustus 2013, 14:45
LATEST UPDATE
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
-
Prediksi BRI Super League: PSM vs Bali United 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:57
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 8 Januari 2026, 18:55
-
Prediksi BRI Super League: Persita vs Borneo 9 Januari 2026
Bola Indonesia 8 Januari 2026, 18:52
-
Rodrygo Bangkit di Real Madrid: Dari Terpinggirkan Jadi Andalan Xabi Alonso
Liga Spanyol 8 Januari 2026, 17:59
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR