
Liverpool melaju ke babak final setelah menaklukkan Stoke City lewat drama adu penalti. Milner yang menjadi salah satu penembak dalam adu kiper tersebut, menegaskan bahwa pencapaian ini sangat penting bagi timnya.
"Kami telah melakukan awal yang bagus hingga kami mencapai final," ucap Milner seperti dikutip ESPN. "Dan kami masih bermain di kompetisi yang lain. Menjuarai FA Cup [ketika masih di City] akan memberikan kami kepercayaan bahwa kami dapat meraih trofi yang lainnya.
"Kemenangan yang pertama menjadi satu hal yang penting untuk melahirkan mental juara, salah satunya adalah keyakinan menjuarai liga pada tahun depan," papar pemain 30 tahun tersebut.
"Sekarang kami sudah berada di final, satu langkah lebih jauh dari tahun kemarin. Ini menyenangkan," tandasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Xhaka Tak Dijual Gladbach, Liverpool dan Arsenal Gigit Jari
Liga Inggris 28 Januari 2016, 23:53
-
Lucas: Akan Selalu Ada Spekulasi Tentang Saya
Liga Inggris 28 Januari 2016, 22:58
-
Lucas: Gairah Klopp Menular Pada Skuat Liverpool
Liga Inggris 28 Januari 2016, 22:12
-
Lallana Beber Rahasia Liverpool Kalahkan Stoke
Liga Inggris 28 Januari 2016, 21:44
-
Murphy Sarankan Liverpool Tampung Cahill dari Chelsea
Liga Inggris 28 Januari 2016, 21:20
LATEST UPDATE
-
Prediksi Roma vs Sassuolo 11 Januari 2026
Liga Italia 10 Januari 2026, 00:00
-
Prediksi Man City vs Exeter City 10 Januari 2026
Liga Inggris 9 Januari 2026, 22:00
-
Transformasi Sisi Kanan Real Madrid: Valverde dan Rodrygo Menggila!
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 21:56
-
Man United Cari Manajer Baru, Nama Eddie Howe Terus Disebut-sebut
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:58
-
Jadwal Lengkap Piala Super Spanyol 2026, 8-12 Januari 2026
Liga Spanyol 9 Januari 2026, 19:39
-
Melihat Arsenal Frustrasi Ditahan Liverpool, Bukti Alotnya Perburuan Gelar!
Liga Inggris 9 Januari 2026, 19:31
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
























KOMENTAR