Striker asal Italia yang dibeli dari AC Milan dengan harga 16 juta poundsterling itu baru saja mencetak gol pertama untuk klub, saat mereka menang 2-1 atas Ludogorets di Liga Champions.
"Fisik Mario benar-benar menakutkan. Ia bisa menahan bola dan membantu kami ketika kami sedang berada dalam tekanan dan kemudian melepas bola," tutur Moreno pada reporter.
"Hal tersebut memberikan kami waktu ekstra. Kemudian di kotak penalti anda bisa melihat ketika ia mendapat peluang, ia langsung menyelesaikannya. Untuk tim lawan, sulit ketika anda harus menghadapi Mario Balotelli. Saya senang untuknya dan gol yang ia cetak. Sekarang kami harus terus bisa mempertahankannya," pungkasnya.
Liverpool akan bertandang ke markas West Ham akhir pekan ini. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Gerrard: Liverpool Akan Tampil Lebih Baik
Liga Inggris 18 September 2014, 23:39
-
Rodgers: Pemain Baru Butuh Waktu Adaptasi
Liga Inggris 18 September 2014, 23:18
-
Chelsea dan Livepool Incar Pemain Muda Leverkusen
Liga Inggris 18 September 2014, 21:56
-
Inilah Pemain Pilihan Gerrard Untuk Jadi Kapten Liverpool
Liga Inggris 18 September 2014, 19:20
-
Sinyal Petaka Wakil Inggris di Eropa
Liga Champions 18 September 2014, 16:04
LATEST UPDATE
-
BRI Super League: Persib Bandung Kehilangan Adam Alis karena Cedera Kaki
Bola Indonesia 18 November 2025, 04:37
-
Derby della Madonnina: Mentalitas dan Kualitas Modric, Faktor Pembeda bagi AC Milan
Liga Italia 18 November 2025, 00:02
-
Juventus cuma Punya 1 Gelandang Top: Analisis, Masalah Struktural, Agenda Transfer
Liga Italia 17 November 2025, 23:14
-
Juventus Butuh Regista: Tuntutan Spalletti yang Tak Bisa Ditawar
Liga Italia 17 November 2025, 23:03
-
Mesin Gol Belum Berkarat: Lewandowski Bukan Cadangan, Barcelona Masih Membutuhkannya!
Liga Spanyol 17 November 2025, 22:46
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55





















KOMENTAR