Nama gelandang milik Zenit St Petersburg tersebut memang dikaitkan dengan beberapa klub besar Eropa. Selain Chelsea, klub yang juga dikaitkan dengan gelandang Swedia itu adalah Juventus dan AC Milan.
Namun baru-baru ini, Mourinho memberikan klarifikasi mengenai rumor tersebut. Menurutnya, saat ini timnya tak memiliki tempat lagi bagi seorang gelandang.
"Pada saat ini, kami memiliki Nemanja Matic, Ramires, Cesc Fabregas, Mikel, Ruben Loftus-Cheek dan Oscar. Enam gelandang," ujarnya.
"Saya tak memiliki lagi tempat untuk seorang gelandang. Tak ada ruang. Jadi, bila seseorang berbicara mengenai gelandang, itu tidaklah benar," tandasnya.[initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Callejon Dikaitkan Dengan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 23:33
-
Dilirik Juve, Oscar Enggan Tinggalkan Chelsea
Liga Inggris 22 Juli 2015, 22:34
-
Mourinho Bantah Inginkan Axel Witsel
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:59
-
Eden Hazard Mengaku Ogah Latihan Selama Pra Musim
Liga Inggris 22 Juli 2015, 20:03
-
Cahill: Falcao Tak Bisa Dihentikan
Liga Inggris 22 Juli 2015, 19:24
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Tunggu Tawaran di Kisaran Rp195 Miliar untuk Beknya
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:27
-
Robert Lewandowski Masih Menunda Keputusan Masa Depannya di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:18
-
Barcelona vs Athletic Club: 3 Topik Penting jelang Semifinal Piala Super Spanyol
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 14:11
-
Calon Nomor Punggung Joao Cancelo di Barcelona
Liga Spanyol 7 Januari 2026, 12:42
-
Dua Pemain Binaan Persija Tampil Gemilang, Siap Tantang Persib
Bola Indonesia 7 Januari 2026, 12:27
-
Prediksi Everton vs Wolves 8 Januari 2026
Liga Inggris 7 Januari 2026, 12:13
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58




















KOMENTAR