Bola.net - - Jose Mourinho mengungkap bahwa ia mengharap Zlatan Ibrahimovic untuk bertahan di Manchester United.
Ibrahimovic menjalani musim yang luar biasa di klub, usai datang dengan gratis dari PSG di musim panas.
Dalam 38 penampilannya di semua kompetisi, Ibra mampu mencetak tak kurang dari 26 gol, pemain berusia 35 tahun terus menunjukkan performa dominan, seperti yang sudah ia lakukan sebelumnya di Italia, Prancis, dan Spanyol.
Laporan yang beredar belakangan ini mengatakan Ibrahimovic mungkin akan pergi di akhir musim, namun Mourinho belum lama ini mengkonfirmasi bahwa sang striker akan bertahan di klub.
Jose Mourinho
Ia mengatakan di Goal International: "Dia amat bahagia dengan sukses ini dan situasinya, jadi saya bisa membayangkan dia bertahan bersama kami."
United masih harus berjuang keras untuk menembus zona Liga Champions musim ini, namun mereka baru saja memenangkan Piala Liga dan Ibra mencetak dua gol di partai final.
Klub juga masih bermain di Piala FA dan Liga Europa, dan akan berharap bisa menambah raihan trofi mereka di akhir musim nanti.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho Masih Optimis MU Tembus Empat Besar
Liga Inggris 5 Maret 2017, 23:55
-
Varane dan Kroos Diminati Mourinho
Liga Inggris 5 Maret 2017, 17:30
-
Unggul Jumlah Pemain Tapi Gagal Menang, Ini Kata Mourinho
Liga Inggris 5 Maret 2017, 07:15
-
United Rencanakan Transfer Eric Dier
Liga Inggris 5 Maret 2017, 05:40
-
Mourinho Berharap Ibra Bawa MU ke Level Berikutnya
Liga Inggris 5 Maret 2017, 02:40
LATEST UPDATE
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
-
Battle of WAGs Liga Inggris 2025/2026: Arsenal vs Liverpool
Bolatainment 8 Januari 2026, 19:55
-
Live Streaming Milan vs Genoa - Link Nonton Serie A/Liga Italia di Vidio
Liga Italia 8 Januari 2026, 19:45
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR