Manajer asal Portugal itu menyebut kekalahan perdana yang mereka alami di St. James Park tak lebih dari sekedar anomali.
"Ya, kami lebih baik dari yang lainnya. Dan tentu saja, saya akan membuat mereka semua bangkit. Kami adalah pemuncak klasemen liga. Bagi orang seperti saya, yang sudah berkecimpung lama di dunia sepakbola, anda harus menerima ini seperti anomali. Datang ke sini, bermain lebih baik dari lawan, namun tetap kalah, itulah sepakbola," tutur Mourinho pada The Mirror.
"Tidak ada yang sudah bermain lebih baik dari kami. Semua orang ingin ada di posisi kami. Jadi kami sangat baik-baik saja. Kami lebih baik dari siapapun. Tidak ada tim yang punya poin lebih banyak dari kami, untuk itu saat ini kami merupakan tim terbaik di Premier League," pungkasnya. [initial]
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Mourinho: Cech Masih Punya Tempat di Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2014, 21:22
-
Mourinho: Tim Saya Tak Akan Parkir Bus Seperti Newcastle
Liga Inggris 8 Desember 2014, 17:45
-
Wenger Tak Pedulikan Patahnya Rekor Unbeaten Chelsea
Liga Inggris 8 Desember 2014, 15:42
-
Pengadilan di Matchday Pemungkas
Liga Champions 8 Desember 2014, 15:03
-
Akhiri Rekor Unbeaten Chelsea, Janmaat Mengaku Beruntung
Liga Inggris 8 Desember 2014, 13:16
LATEST UPDATE
-
Viktor Gyokeres Justru Jadi Tanda Tanya di Lini Depan Arsenal
Liga Inggris 9 Januari 2026, 18:57
-
2 Hal yang Bikin Milan Kehilangan Poin Lawan Genoa: Blunder dan Kurang Sabar
Liga Italia 9 Januari 2026, 18:15
-
FIFA Gandeng TikTok, Konten Live Piala Dunia 2026 Hadir dan Bisa Diakses Langsung
Piala Dunia 9 Januari 2026, 17:58
-
Jadwal Lengkap Premier League 2025/2026 Live di SCTV dan Vidio
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:55
-
Kata-kata Pertama Antoine Semenyo Setelah Gabung Man City dan Tolak MU-Liverpool
Liga Inggris 9 Januari 2026, 17:07
LATEST EDITORIAL
-
8 Mantan Anak Buah Ole Gunnar Solskjaer yang Masih Bertahan di Manchester United
Editorial 9 Januari 2026, 11:22
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52























KOMENTAR