Bola.net - - Menurut laporan yang beredar di Inggris, Manchester United memperkirakan Phil Jones bakal kembali fit untuk pertandingan melawan Liverpool akhir pekan ini.
Jones harus ditarik dari skuat Inggris menjelang pertandingan Kualifikasi Piala Dunia melawan Lithuania dan Slovenia akhir pekan lalu, karena mengalami cedera engkel.
United berharap bahwa ia akan kembali pulih sepenuhnya usai beristirahat selama dua pekan dan ingin melihat sang pemain beraksi ketika mereka menghadapi Liverpool.
Pemain 25 tahun sendiri tengah menanti lampu hijau dari tim medis United, namun konon hal tersebut akan menjadi tak lebih dari sekedar formalitas, menurut laporan yang diturunkan Metro.
Phil Jones
Kemenangan untuk United di Anfield akan membuat mereka naik ke puncak klasemen, karena Manchester City baru akan bermain melawan Stoke City sesudah Setan Merah bertanding.
Bos United, Jose Mourinho, tengah menghadapi krisis mini, usai sebelumnya Marouane Fellaini dipastikan absen karena mengalami cedera.
Sementara itu Paul Pogba juga masih belum pulih dari cedera hamstring dan kondisi kebugaran Michael Carrick tengah meragukan.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
Liverpool Diprediksi Menang Atas MU, Ini Alasannya
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 23:22
-
MU Bukan Pilihan Tepat Bagi Ozil
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 23:09
-
Cedera Hamstring, Mane Terancam Absen Enam Pekan
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 22:18
-
Lawan MU, Klopp Disarankan Beri Kebebasan pada Coutinho
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 21:56
-
Lihat Laga Internasional, Mourinho Bidik Gelandang Serbia
Liga Inggris 10 Oktober 2017, 21:01
LATEST UPDATE
-
Tempat Menonton Arsenal vs Liverpool: Jadwal Live Streaming dan Tayang di Mana?
Liga Inggris 9 Januari 2026, 00:30
-
Kekuatan Pemain Lokal Bicara: Bhayangkara Presisi Awali Proliga 2026 dengan Kemenangan
Voli 8 Januari 2026, 23:17
-
Bandung BJB Tandamata Mengawali Proliga 2026 dengan Tekad Juara yang Kembali Menyala
Voli 8 Januari 2026, 22:08
-
Pelita Jaya Launching Tim untuk IBL 2026, Bidik Juara demi Wujudkan Bintang Lima
Basket 8 Januari 2026, 22:02
-
Proliga 2026: Popsivo Polwan Tetap Lakukan Evaluasi Meski Sukses Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 21:43
-
Hasil Proliga 2026: Juara Bertahan Bhayangkara Presisi Kalahkan Medan Falcons
Voli 8 Januari 2026, 20:47
-
Antoine Semenyo Mendarat di Manchester, Segera Resmi Jadi Pemain Anyar Man City
Liga Inggris 8 Januari 2026, 20:32
-
Ini PR Disiplin Chelsea yang Harus Dilihat Oleh Pelatih Baru Liam Rosenior
Liga Inggris 8 Januari 2026, 19:57
LATEST EDITORIAL
-
Peringkat 9 Manajer Manchester United Setelah Sir Alex Ferguson, Siapa Terbaik?
Editorial 7 Januari 2026, 13:52
-
4 Mantan Bintang Man United yang Pernah Jadi Pelatih Sementara di Old Trafford
Editorial 7 Januari 2026, 12:55
-
4 Pemain Gratis yang Bisa Direkrut Manchester United Musim Depan
Editorial 5 Januari 2026, 15:52
-
Prediksi Starting XI Chelsea di Bawah Liam Rosenior: Revolusi Taktik Dimulai
Editorial 5 Januari 2026, 15:25
-
7 Pemain yang Pernah Menangis Karena Jose Mourinho, Ada Cristiano Ronaldo
Editorial 5 Januari 2026, 13:58


























KOMENTAR