Bola.net - - Manajer Manchester United, Jose Mourinho, mengindikasikan bahwa Zlatan Ibrahimovic mungkin akan kembali membela klub musim depan.
Tengah memulihkan diri dari cedera lutut, Ibrahimovic kini berstatus free agent usai United memutuskan tidak memperpanjang kontraknya di akhir Juni.
Striker Swedia membuktikan semua yang meragukannya salah dengan mencetak 28 gol di semua kompetisi musim lalu, yang juga merupakan musim debutnya di Premier League.
United lantas merekrut Romelu Lukaku dari Everton dengan harga mencapai 75 juta pounds, namun Mourinho mengindikasikan bahwa Ibra bisa kembali di 2018 mendatang.
Zlatan Ibrahimovic
"Kami mengeluarkan banyak uang untuk membeli striker, karena dengan seorang striker, anda harus mengeluarkan uang banyak atau anda tak bisa mendapatkannya sama sekali," tutur Mourinho menurut Goal International.
"Dan kami melakukannya karena apa yang terjadi pada Zlatan dan kami tidak bisa membiarkan diri kami sendiri tidak memiliki seorang striker top dalam enam bulan pertama kompetisi."
Ibrahimovic sebelumnya juga sempat dikaitkan dengan MLS dan ia diperkirakan akan pulih sepenuhnya dari cedera di akhir 2017 mendatang.
TAG TERKAIT
BERITA TERKAIT
-
5 Pemain Yang Bersinar Setelah Dibuang MU
Editorial 27 Juli 2017, 16:01
-
Mourinho Sambut Positif Jadwal Piala Afrika
Liga Inggris 27 Juli 2017, 16:00
-
Hadapi MU di Laga Pembuka, Joe Hart Justru Senang
Liga Inggris 27 Juli 2017, 15:45
-
Mourinho: Pogba Selevel Messi dan Ronaldo
Liga Inggris 27 Juli 2017, 15:40
-
Valverde Sebut MU Penantang Gelar Liga Champions
Liga Inggris 27 Juli 2017, 15:37
LATEST UPDATE
-
Real Madrid Siap Ambil Risiko? Xabi Alonso Pertimbangkan Transfer Striker West Ham
Liga Spanyol 17 November 2025, 21:07
-
Prediksi Timnas Indonesia U-22 vs Mali 18 November 2025
Tim Nasional 17 November 2025, 17:54
-
Pertahanan Solid Persib Bandung Jadi Kunci Sukses di BRI Super League dan Pentas Asia
Bola Indonesia 17 November 2025, 17:48
-
Timnas Spanyol Menggila! Belum Terkalahkan di 30 Laga Sejak Awal 2023
Piala Dunia 17 November 2025, 17:05
LATEST EDITORIAL
-
Tempat Lahirnya Legenda: 10 Stadion Paling Ikonik dalam Sejarah Sepak Bola
Editorial 13 November 2025, 10:55
-
Florian Wirtz Selanjutnya? 10 Rekrutan Terburuk dari Juara Bertahan Premier League
Editorial 12 November 2025, 11:23
-
6 Gelandang yang Bisa Jadi Target Manchester United pada Bursa Transfer Januari 2026
Editorial 12 November 2025, 10:55


























KOMENTAR